ANTARA - Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati di Jakarta, Selasa (24/9), mengatakan lebih dari 20.000 desa yang ada di Indonesia sudah menjadi desa mandiri pada tahun 2024. Jumlah tersebut, kata Sri Mulyani, merupakan bukti pemerintah daerahnya telah menjalankan desentralisasi fiskal dengan baik, sehingga menciptakan pertumbuhan ekonomi yang baik pula di desa. (Afra Augesti/Yovita Amalia/Rinto A Navis)