ANTARA - Dinas Pendidikan Kota Tangerang menyampaikan sebanyak 33 ribu siswa dari 34 sekolah jenjang SD dan SMP akan menjalankan uji coba Program Makan Bergizi Gratis (MBG) pada 5-9 Agustus 2024. Dinas Kesehatan Kota Tangerang memastikan angka gizi selama program tersebut berlangsung sesuai dengan takaran anak berusia SD dan SMP. (Agung Andhika Indrawan/Sandy Arizona/Gracia Simanjuntak)
apa endingnya murid harus memberikan penilaian rasa, atau hal lainnya atau hanya sekedar formalitas saja ?
apakah mereka selama ini kurang makan dan atau kurang gizi ?
±54 juta anak sekolah di Negeri Ini yg notabenenya harus di berikan makan gratis ..apakah manfaatnya dari semua itu apakah bisa menjamin semua bisa terlaksana dengan baik ? apakah dalam waktu waktu berikutnya makanan yg di berikan bisa terjamin kebersihan (Higienis) dan atau kesehatannya ?
karena dalam hal ini akan melibatkan jutaan catering (penyedia makan siap saji)
mohon di bantu jawabannya !.