#yoy

Kumpulan berita yoy, ditemukan 10.303 berita.

BI: Suku bunga belum bisa turun karena BI fokus mitigasi risiko global

Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo mengatakan bahwa suku bunga acuan BI atau BI-Rate belum bisa diturunkan atau ...

Menkeu yakin APBN 2024 punya modal transisi yang kuat

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati optimistis kinerja Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) tahun ...

Amazon rilis laporan keuangan peningkatan penjualan 10 persen

Amazon.com, Inc. pada Kamis (1/8) menyampaikan laporan keuangannya untuk kuartal kedua (Q2) 2024, dengan penjualan ...

Bukit Asam raih laba bersih Rp2,03 triliun di semester I-2024

PT Bukit Asam Tbk (PTBA), anggota dari Holding BUMN Pertambangan MIND ID, membukukan laba bersih senilai Rp2,03 ...

Artikel

Mengakselerasi transformasi digital guna meningkatkan ekonomi RI

Digitalisasi menjadi salah satu penggerak utama dalam ekonomi dan keuangan masa kini dan masa depan sehingga pemerintah ...

Apple laporkan hasil keuangan dengan pendapatan tumbuh 5 persen

Apple pada Kamis (1/8) mengumumkan laporan keuangan kuartal ketiga (Q3) untuk tahun fiskal 2024 yang berakhir pada 29 ...

Ditopang dana murah, penghimpunan simpanan BRI tumbuh 11,61 persen di triwulan II 2024

PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk mencatatkan akselerasi kinerja penghimpunan simpanan atau biasa disebut Dana ...

IHSG melemah ikuti bursa kawasan Asia dan global

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Jumat pagi bergerak turun mengikuti pelemahan bursa ...

Kemarin, inflasi RI 2,3 persen hingga suku bunga AS turun Desember

Berbagai peristiwa ekonomi diberitakan oleh Kantor Berita ANTARA pada Kamis (1/8), mulai dari inflasi tahunan Indonesia ...

MPMX cetak peningkatan laba bersih 24 persen pada semeser I 2024

Perusahaan konsumer otomotif penyedia dan jasa transportasi PT Mitra Pinasthika Mustika Tbk (MPMX) membukukan laba ...

SIG bukukan laba konsolidasi Rp503,49 miliar di semester I 2024

PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG), perusahaan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) klaster infrastruktur, mencatatkan ...

Wawasan Dunia: Tren "China Travel" hapus stigma dan jembatani budaya

Dari ibu kota Beijing yang sibuk hingga kota pegunungan Zhangjiajie, China kini ramai dengan masuknya wisatawan asing. ...

KB Bank catat kredit baru tumbuh 48 persen di semester I 2024

PT Bank KB Bukopin Tbk atau KB Bank mencatat pertumbuhan portofolio kredit baru di sepanjang semester pertama tahun ini ...

Penerimaan Bea Cukai Membaik, Bea Masuk dan Bea Keluar Tumbuh Positif hingga Juni 2024

Jakarta (ANTARA) – Menginjak Juni 2024, kinerja penerimaan Bea Cukai menunjukkan perbaikan. Catat total penerimaan ...

Laba bersih Elnusa semester I-2024 tumbuh 77 persen jadi Rp443 miliar

Anak perusahaan PT Pertamina Hulu Energi (PHE) yaitu PT Elnusa Tbk (ELSA) membukukan laba bersih senilai Rp443 miliar, ...