#yappika

Kumpulan berita yappika, ditemukan 44 berita.

ARUKI serukan RI dorong target penurunan emisi ambisius di COP29

Kelompok organisasi sipil tergabung di Aliansi Rakyat untuk Keadilan Iklim (ARUKI) menyerukan delegasi Indonesia di ...

Deltalube donasikan motor untuk praktik siswa di SMK Yappika Legok

Dalam mencetak generasi yang unggul di industri otomotif, PT TRKM Group selaku produsen pelumas merek Deltalube kembali ...

Koalisi masyarakat sipil dukung Kemlu sampaikan nasihat hukum di ICJ

Sejumlah organisasi masyarakat sipil Indonesia mendukung upaya Kementerian Luar Negeri (Kemlu) RI menyampaikan ...

Aktor Reza minta Bupati Jember alokasikan dana desa untuk stunting

Aktor Reza Rahadian meminta Bupati Jember Hendy Siswanto untuk mengalokasikan dana desa dalam penanganan kekerdilan ...

DPRD dorong Pemkot Bogor tambah pembangunan dua SD dan SMP tahun ini

Komisi IV DPRD Kota Bogor mendorong pemerintah setempat menambah dua pembangunan sekolah dasar (SD) dan sekolah ...

GPDRR 2022

Reza Rahadian advokasi penguatan kapasitas masyarakat hadapi bencana

Aktor Reza Rahadian ikut memanfaatkan penyelenggaraan Sesi Ke-7 Platform Global untuk Pengurangan Risiko Bencana ...

KA-PDP serukan pentingnya otoritas pelindungan data yang independen

Koalisi Advokasi Pelindungan Data Pribadi (KA-PDP) menyerukan pentingnya otoritas pelindungan data pribadi (OPDP) yang ...

Foto

Vaksinasi COVID-19 untuk kelompok rentan di Yogyakarta

Petugas kesehatan menyuntikkan vaksin COVID-19 kepada seorang warga saat vaksinasi bagi kelompok rentan di Gedung Wana ...

Hardiknas jadi momen suarakan pendidikan inklusif dan sekolah aman

Yayasan Penguatan Partisipasi, Inisiatif, dan Kemitraan Masyarakat (YAPPIKA-ActionAid) mengatakan bahwa Hari Pendidikan ...

Reza Rahadian sebut partisipasi publik berperan majukan pendidikan

Merayakan Hari Pendidikan Nasional, aktor Reza Rahadian mengajak masyarakat berpartisipasi aktif untuk memajukan ...

Akademisi nilai UU Penanganan COVID-19 menyalahi sistem hukum pidana

Akademisi Fakultas Hukum Universitas Islam As-Syafiyah Abdul Chair Ramadhan menilai Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2020 ...

Misbakhun minta MK tolak permohonan uji materi UU penanganan Covid-19

Anggota DPR RI Mukhamad Misbakhun meminta Mahkamah Konstitusi menolak permohonan uji materi atas Undang-Undang Nomor 2 ...

MK nilai permintaan hadirkan DPD dalam sidang UU COVID-19 tidak urgen

Mahkamah Konstitusi menilai permintaan pemohon pengujian Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2020 tentang Penetapan Perpu Nomor ...

Pemohon uji UU Penanganan COVID-19 persoalkan DPD rapat melalui daring

Pemohon pengujian Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2020 tentang Penetapan Perppu Nomor 1 Tahun 2020 terkait dengan kebijakan ...

Total lima perkara pengujian UU 2/2020 disidangkan di MK

Mahkamah Konstitusi menggelar sidang tiga perkara pengujian Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2020 tentang Penetapan Perppu ...