#wilayah suriah

Kumpulan berita wilayah suriah, ditemukan 402 berita.

KBRI pulangkan 18 TKI dari Suriah

Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Damaskus berhasil menyelesaikan permasalahan 18 tenaga kerja Indonesia ...

Turki kutuk pertemuan Macron dengan PYD/YPG

Turki pada Jumat (19/4) mengutuk pertemuan antara Presiden Prancis Emmanuel Macron dan satu delegasi kelompok yang ...

Badan Amal Turki desak dilakukannya pengiriman tepung terigu ke Suriah

Satu badan amal Turki pada Selasa (9/4) telah mendesak Pemerintah Turki untuk meningkatkan pengiriman tepung terigu ke ...

Turki, Rusia kecam keputusan AS mengenai Dataran Tinggi Golan

Turki dan Rusia pada Jumat mengecam keputusan AS mengenai Dataran Tinggi Golan, dan mengatakan itu melanggar hukum ...

Tunisia akan koordinasikan tanggapan Arab atas kebijakan AS

Pemerintah Tunisia akan berkoordinasi dengan negara-negara lain Arab untuk menanggapi keputusan Amerika Serikat, yang ...

Rakyat Palestina rayakan Hari Bumi, tolak pengumuman Trump

Rakyat Palestina pada Jumat menyelenggarakan dua pawai rakyat untuk memperingati Hari Bumi ke-43 dan menolak pengumuman ...

PBB: Sikap kami mengenai Dataran Tinggi Golan dilandasi resolusi DK

PBB pada Rabu (27/3) menegaskan pendiriannya mengenai Dataran Tinggi Golan, yang diduduki Israel, dilandasi atas ...

Al-Jaafari: Suriah mengutuk pengumuman Trump mengenai Golan

Wakil Tetap Suriah untuk PBB Dr. Bashar Al-Jaafari, Rabu (27/3), mengatakan, "Saat kita bertemu guna membahas ...

Putin-Aoun dukung Suriah perangi terorisme

Presiden Rusia Vladimir Putin dan Presiden Lebanon Michael Aoun kembali menyampaikan dukungan negara mereka terhadap ...

Biro NAM: pengumuman Trump mengenai Dataran Tinggi Golan tidak sah

Biro Koordinasi Gerakan Non-Blok (NAM) di New York dengan keras mengutuk pengumuman Presiden AS Donald Trump mengenai ...

Rakyat Suriah protes pengakuan Trump mengenai Golan

Rakyat Suriah pada Rabu melanjutkan protes terhadap pengumuman Presiden AS Donald Trump mengenai Dataran Tinggi Golan, ...

Pengakuan AS terkait Golan disebut langgar hukum internasional

Pengakuan AS terkait Dataran Tinggi Golan sebagai bagian dari Israel tidak memiliki dasar hukum yang kuat karena ...

AS: Tak ada PKK/YPG di zona aman dengan Turki di perbatasan Suriah

Pemerintah Amerika Serikat bekerja sama dengan Turki mengenai "zona aman di sepanjang perbatasan Turki", dan ...

Al-Moallem: Tindakan Trump tak pengaruhi status Dataran Tinggi Golan

Wakil Perdana Menteri, dan Menteri Luar Negeri dan Ekspatriat Suriah Walid Al-Moallem mengatakan keputusan Presiden AS ...

Trump tandatangani dekrit pengakuan kedaulatan Israel atas Golan

Presiden AS Donald Trump pada Senin malam (25/3) menandatangani dekrit yang mengakui kedaulatan Israel atas Dataran ...