#wilayah kerja migas

Kumpulan berita wilayah kerja migas, ditemukan 178 berita.

Tiga wilayah kerja migas dilelang

Direktorat Jenderal Minyak dan Gas Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral melelang tiga wilayah kerja (WK) minyak ...

Luhut akan ajak Arcandra ke Jepang untuk bahas Masela

Pelaksana Tugas Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Luhut Binsar Panjaitan berencana mengajak Arcandra Tahar ...

"Amankan aset migas butuh komitmen seluruh pihak"

Pengamanan objek vital nasional (obvitnas) khususnya di sektor minyak dan gas bumi (migas) membutuhkan komitmen semua ...

Produksi gas PHE diproyeksi lampaui target

PT Pertamina Hulu Energi, anak usaha PT Pertamina (Persero), memproyeksikan produksi gas hingga akhir 2016 mencapai ...

Pemerintah perpanjang kontrak Medco di Blok Lematang

Pemerintah melalui Kementerian Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) resmi memberikan perpanjangan kontrak bagi hasil ...

Pemerintah lakukan penawaran pertama 14 blok migas

Pemerintah akan menawarkan 14 blok atau wilayah kerja minyak dan gas bumi dalam penawaran tahap pertama tahun 2016 ...

Kementerian ESDM konsultasi penawaran Blok Eboni di Sultra

Tim Kementerian Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) melakukan konsultasi kepada Pemerintah Provinsi Sulawesi Tenggara, ...

Kementerian ESDM buka diri untuk terobosan baru

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral, Sudirman Said, menyatakan komitmen kementerian yang dia pimpin untuk membangun ...

Pemerintah perketat sistem kontrak wilayah kerja migas

Direktorat Jenderal Minyak dan Gas Bumi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral mewajibkan kontraktor membayar ...

Pemerintah tetapkan pemenang tender Blok MNK Kisaran

Pemerintah menetapkan pemenang tender yang ditawarkan melalui mekanisme penawaran langsung pada blok minyak dan gas ...

Pemerintah lelang 18 blok migas

Pemerintah melelang 18 blok atau wilayah kerja minyak dan gas bumi dalam putaran pertama tahun 2013 yang sebagian ...

Pemerintah kaji potensi "shale oil"

Pemerintah mengkaji potensi "shale oil" atau minyak nonkonvensional sebagai bahan bakar pengganti minyak konvensional ...

Pemerintah Terima "Bonus Tandatangan" 3,5 juta Dolar

Pemerintah menerima bonus tandatangan (signature bonus) sebesar 3,5 juta dolar AS atas tiga kontrak pengelolaan ...

Menggugat Partisipasi Nasional di Industri Migas

Peran nasional dalam pengelolaan bisnis minyak dan gas (migas) di Tanah Air hingga kini masih sangat minim, tidak ...

Menteri ESDM Inginkan "Cost Recovery" Tidak Dibatasi

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Darwin Zahedy Saleh menginginkan, tidak ada pembatasan pengembalian ...