#warga suriah

Kumpulan berita warga suriah, ditemukan 461 berita.

Pascagempa, 40 ribu pengungsi Suriah kembali dari Turki

Sekitar 40 ribu warga Suriah yang mengungsi ke Turki akibat gempa pada 6 Februari telah kembali melalui perbatasan ...

Menlu Mesir kunjungi Suriah untuk pertama kali sejak perang saudara

Menteri Luar Negeri Mesir pertama kalinya berkunjung ke Suriah sejak perang saudara pada 2011 dan menjadi pertanda akan ...

Menkeu G20 akhiri pertemuan dengan beda pendapat soal perang Ukraina

Pertemuan para menteri keuangan G20 pertama di India berakhir Sabtu dengan menghasilkan pendapat beragam mengenai ...

Aceh Besar sumbang untuk Turki-Suriah Rp358 juta

Penjabat (Pj) Bupati Aceh Besar Muhammad Iswanto menyerahkan bantuan sebesar Rp358.482.000 dari Pemerintah Kabupaten ...

Erdogan janji hidupkan lagi daerah terdampak gempa dalam waktu setahun

Presiden Recep Tayyip Erdogan menjanjikan bahwa dalam waktu satu tahun, Turki akan menghidupkan kembali desa dan kota ...

Gempa di Turki dorong 20.000 warga Suriah kembali ke negaranya

Lebih dari 20.000 warga Suriah di Turki kembali ke negara asalnya di seberang perbatasan setelah gempa bumi baru-baru ...

Bantuan kemanusiaan terbaru China tiba di Suriah

Sebuah pesawat mendarat di Damaskus pada Rabu (15/2) dengan membawa satu batch bantuan kemanusiaan dari China untuk ...

PBB ajukan permohonan bantuan 397 juta dolar AS untuk Suriah

- Sekretaris Jenderal (Sekjen) Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) Antonio Guterres pada Selasa (14/2) mengumumkan bahwa ...

Pesawat kedua bantuan kemanusiaan China tiba di Suriah

Pesawat kedua yang berisi bantuan kemanusiaan dari China tiba di Suriah untuk menyediakan pasokan darurat bagi ...

Sekjen PBB sambut keputusan Suriah buka perlintasan salurkan bantuan

- Sekretaris Jenderal (Sekjen) Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) Antonio Guterres pada Senin (13/2) memuji keputusan ...

China desak AS cabut semua sanksi sepihak terhadap Suriah

Juru Bicara Kemenlu China Wang Wenbin dalam jumpa pers harian menyampaikan desakan agar Amerika Serikat segera mencabut ...

Korban gempa Turki dan Suriah perlu visa untuk berlindung ke Jerman

Jerman membuka negaranya untuk tempat berlindung dan perawatan bagi korban gempa Turki dan Suriah, jika mereka dapat ...

Badan amal di Suriah bekerja penuh layani warga terdampak gempa

Selama sepekan terakhir setelah gempa dahsyat mengguncang Suriah, negara yang sudah hancur akibat perang, badan-badan ...

Pencabutan sanksi AS ke Suriah bertentangan dengan klaim bantuan

- Keputusan Amerika Serikat (AS) untuk mencabut sanksi-sanksi terhadap Suriah di tengah kecaman internasional ...

Menhan lepas bantuan logistik awalan untuk korban gempa Turki

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto melepas keberangkatan bantuan logistik untuk korban gempa bumi Turki sebanyak 5 ton ...