#virus flu burung

Kumpulan berita virus flu burung, ditemukan 583 berita.

Pemkot Bekasi antisipasi penyebaran flu burung

Pemerintah Kota Bekasi, Jawa Barat, mengintensifkan kegiatan antisipasi penyebaran virus flu burung di wilayahnya ...

Kemenkes siapkan sejuta dosis obat flu burung

Kementerian Kesehatan menyiapkan satu juta dosis obat Oseltamifir atau obat antivirus influenza yang biasa dipakai ...

14 peneliti Unair teliti sampel flu burung

Sebanyak 14 peneliti dari Avian Influenza Research Center (AIRC) Universitas Airlangga (Unair) Surabaya meneliti ...

Pakar Unair curiga Zika bagian dari bioterorisme

Pakar dari Fakultas Kedokteran Hewan (FKH) Universitas Airlangga (Unair) Surabaya, Prof Dr drh Chairul Anwar Nidom MS, ...

Delapan negara tangguhkan impor unggas Prancis karena flu burung

Delapan negara, termasuk Jepang dan Maroko, telah menangguhkan impor unggas Prancis setelah virus flu burung mematikan ...

Peneliti Unair temukan pendeteksi dini flu burung

Peneliti Universitas Airlangga (Unair) Surabaya, Dr Kuncoro Puguh Santoso, drh, M.Kes telah menemukan pendeteksi dini ...

Siti Fadilah mengaku tak tahu pengadaan alkes terkait flu burung

Siti Fadilah Supari mengaku tidak tahu menahu mengenai pelaksanaan proyek pengadaan peralatan kesehatan untuk ...

Imbas wabah flu burung, Arab Saudi larang impor ayam dari Kanada

Arab Saudi pada Senin mengumumkan penghentian sementara impor ayam dari Ontario selama wabah flu burung merebak di ...

Virus flu burung semakin menyebar di Amerika Serikat

Jumlah ternak unggas di Amerika Serikat tertular flu burung naik pada Selasa setelah negara bagian Iowa mendapati ...

Tangerang musnahkan 30 merpati terjangkit flu burung

Dinas Pertanian dan Peternakan Kota Tangerang memusnahkan 30 merpati yang positif terinfeksi virus flu burung H5N1. ...

Dua warga Tangerang meninggal diduga tertular flu burung di Bogor

N (40), warga Perum Puri Permata Tamah Buah Kelurahan Cipondoh, Tangerang, Banten, beserta anaknya, M, meninggal dunia ...

Unair miliki guru besar "bioterisme" dan kemoterapi

Universitas Airlangga (Unair) Surabaya memiliki guru besar baru yakni Prof Dr drh Chairul Anwar Nidom MS yang meneliti ...

Tiga warga Mesir tewas akibat flu burung

Tiga orang telah meninggal akibat flu burung H5N1 di Mesir dalam sepekan terakhir, menjadikan korban tewas di negara ...

Korea Selatan larang impor unggas dari Inggris dan Belanda

Korea Selatan memberlakukan pelarangan impor produk unggas dari Belanda dan Inggris untuk mencegah penyebaran flu ...

KBRI Belanda minta WNI waspada flu burung

KBRI Den Haag mengimbau masyarakat Indonesia yang ada di Belanda tetap waspada terhadap penyebaran virus flu burung. ...