#urusan dalam negeri

Kumpulan berita urusan dalam negeri, ditemukan 1.695 berita.

Menlu Palestina desak negara arab hadapi negara yang akui Al-Quds

Menteri Urusan Luar Negeri dan Ekspatriat Palestina Riyad Al-Malki pada Rabu (6/3) menyeru semua negara Arab agar ...

Suriah dengan tegas menolak kesimpulan misi pencari fakta OPCW

Suriah dengan tegas telah menolak kesimpulan yang dicapai oleh misi pencari fakta Organisasi bagi Pelarangan Senjata ...

Kementerian Palestina kutuk larangan terkini Israel terhadap pejabat untuk masuk Al-Aqsha

Kementerian Urusan Luar Negeri dan Ekspatriat Palestina mengutuk sekeras-kerasnya tindakan Pemerintah Israel, yang ...

Pejabat katakan puluhan orang Rohingya ditemukan di pantai Malaysia

Sebanyak 35 orang, yang diyakini Muslim Rohingya dan ditinggalkan di laut, ditemukan selamat di satu pantai Malaysia ...

Palestina-Jordania kutuk penutupan Masjid Al-Aqsha oleh Israel

Presiden Palestina dan Jordania dengan keras mengutuk penutupan dengan menggunakan rantai dan gembok kompleks ...

Legislator Uni Eropa ditolak masuk ke Venezuela

Venezuela, Minggu (17/2), menolak masuk sekelompok anggota Parlemen Eropa atas kecurigaan bahwa mereka akan membawa ...

Rusia minta AS tidak perkeruh situasi Venezuela

Rusia meminta Amerika Serikat tidak memperkeruh situasi di Venezuela, yang tengah menghadapi krisis ...

Suriah tuntut PBB tindak kejahatan pasukan koalisi

Suriah kembali menyampaikan tuntutannya agar Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-bangsa (PBB) melakukan tindakan atas ...

Fasilitasi dialog Venezuela, Rusia ingatkan AS untuk tidak ikut campur

Rusia mengumumkan bersedia untuk memfasilitasi dialog antara pemerintah Venezuela dan oposisi, sekaligus ...

Debat Capres

Rusia terima komentar negatif terkait pernyataan Jokowi

Rusia menerima komentar negatif menyusul istilah “propaganda Rusia” yang dilontarkan Presiden Joko Widodo ...

Rusia tegaskan tidak intervensi proses pemilu Indonesia

Duta Besar Rusia untuk Indonesia Lyudmila Georgievna Vorobieva kembali menegaskan bahwa negaranya tidak mengintervensi ...

Presiden jelaskan ungkapan "Propaganda Rusia"

Presiden Joko Widodo mengklarifikasi ungkapan "Propaganda Rusia" yang digunakan saat mengunjungi kantor ...

El Salvador pilih presiden baru, tokoh antikorupsi jadi favorit

Warga Salvador menuju tempat pemungutan suara putaran pertama untuk memilih presiden baru pada Minggu (3/2), dan ...

Rusia tegaskan tidak campuri Pemilu Indonesia

Kedutaan Besar Rusia di Indonesia mengeluarkan pernyataan yang menegaskan pemerintahnya tidak mencampuri pemilu di ...

Pawai terbuka diselenggarakan di Venezuela pada hari revolusi

Demonstrasi berlanjut di ibu kota Venezuela pada Sabtu (2/2), saat pertemuan terbuka propemerintah digelar pada ...