#uji materi ke mk

Kumpulan berita uji materi ke mk, ditemukan 201 berita.

Busyro: MA perlu revisi perekrutan calon hakim

Mahkamah Agung perlu melakukan revisi dalam rekrutmen calon hakim agar lebih profesional dan transparan dengan ...

KPK dalami importasi daging sapi dalam kasus suap hakim MK

Komisi Pemberantasan Korupsi mendalami beberapa informasi kegiatan perusahaan Basuki Hariman dalam importasi daging ...

KPK harapkan Jokowi pilih calon terbaik hakim konstitusi

Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Laode M. Syarif mengharapkan Presiden Joko Widodo menentukan pilihan ...

Presiden Jokowi terima panitia seleksi hakim MK

Presiden Joko Widodo menerima Panitia Seleksi (Pansel) Hakim Mahkamah Konstitusi (MK) di Istana Merdeka Jakarta, ...

Uang suap untuk uji materi amnesti pajak

Kasubdit Bukti Permulaan Direktorat Penegakan Hukum pada Direktorat Jenderal Pajak Handang Soekarno mengaku uang suap ...

Pansel Hakim MK akan umumkan seleksi administrasi

Ketua Panitia Seleksi Hakim Mahkamah Konstitusi (Pansel Hakim MK) Harjono mengatakan pihaknya akan mengumumkan hasil ...

Seleksi administrasi hakim MK diumumkan 10 Maret

Kandidat yang lolos seleksi administrasi hakim konsitusi akan diumumkan pada 10 Maret 2017 kepada publik, demikian ...

KPK periksa dua hakim konstitusi

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa dua hakim Mahkamah Konstitusi sebagai saksi kasus dugaan suap terkait ...

KPK undang Antasari silaturahmi

Komisi Pemberantasan Korupsi mengundang mantan Ketua KPK Antasari Azhar untuk datang ke KPK pada Jumat (11/11). ...

Kalapas: Antasari tetap dipantau meski bebas

Kepala Lapas Klas 1 Tangerang Arfan mengatakan mantan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang menjadi terpidana ...

Presiden: Menkeu kawal pengampunan pajak di MK

Presiden Joko Widodo akan memerintahkan menteri keuangan untuk menghadiri setiap uji materi Undang-Undang Pengampunan ...

Babak baru setelah pengesahan RUU Pilkada

Pengesahan Rancangan Undang-undang tentang Pemilihan Gubernur, Bupati dan Wali Kota, yang baru saja ditetapkan oleh ...

MK tegaskan Polri berwewenang terbitkan SIM

Majelis Mahkamah Konstitusi (MK) menegaskan bahwa Polri berwenang menerbitkan Surat Izin Mengemudi (SIM), Surat Tanda ...

Penyandang difabel apresiasi Polri layani permohonan SIM

Seorang penyandang difabel Kastanya mengapresiasi Polri dalam melayani permohonan Surat Izin Mengemudi (SIM) bagi ...

Yusril nilai Polri efektif terbitkan SIM

Pakar hukum tata negara Yusril Ihza Mahendra menilai kewenangan Polri efektif dalam menerbitkan Surat Izin Mengemudi ...