#transfer pengetahuan

Kumpulan berita transfer pengetahuan, ditemukan 582 berita.

UI masuk jajaran Top 10 terbaik Asia Tenggara

Universitas Indonesia (UI) masuk dalam jajaran Top 10 universitas terbaik Asia Tenggara bersama National University of ...

Artikel

Transfer teknologi dalam pembangunan Kereta Cepat Jakarta-Bandung

Proyek pembangunan Kereta Cepat Jakarta - Bandung (KCJB) bukan sekadar menghadirkan moda transportasi baru, namun ...

Menkop dorong korporasi bermitra dengan UMKM dalam konsep rantai pasok

Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Teten Masduki mengapresiasi inisiatif Kamar Dagang dan Industri (Kadin) ...

Tanamkan prinsip inklusi dalam sistem pendidikan nasional

Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat menilai perlu penanaman prinsip inklusi dan kesetaraan dalam sistem pendidikan ...

Pemkot Magelang gelar kompetisi roket untuk kembangkan budaya iptek

Pemerintah Kota Magelang, Jawa Tengah menggelar kompetisi roket terkendali tingkat SMP di daerah setempat tahun ini ...

Perpusnas lakukan transformasi dengan lahirkan 3 juta pembuat konten

Perpustakaan Nasional (Perpusnas) melakukan transformasi perpustakaan menuju ekosistem digital nasional dengan ...

Rachmat Gobel: DPR dukung gunakan APBN belanja produk lokal

Wakil Ketua DPR RI Bidang Koordinator Industri dan Pembangunan (Korinbang) Rachmat Gobel menyatakan DPR-RI mendukung ...

Wamenkes: MOU dengan Cedars Sinai LA lanjutan transformasi kesehatan

Wakil Menteri Kesehatan Dante Saksono Harbuwono menjelaskan bahwa Nota Kesepahaman (MOU) yang ditandatangani oleh Eka ...

Peningkatan keilmuan dokter gigi diperlukan untuk layanan profesional

Sekretaris Jenderal Pengurus Besar Persatuan Dokter Gigi Indonesia (PB PDGI) drg. Tari Tritarayati, SH. MHKes memandang ...

Kadin: Transisi energi perlu untuk hindari dampak perubahan iklim

Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (KADIN) Indonesia Arsjad Rasjid mengatakan transisi energi harus dilakukan dalam ...

G20 Indonesia

Menaker: Berbagai kebijakan dilakukan untuk tingkatkan kompetensi SDM

Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah memastikan bahwa berbagai kebijakan di tingkat nasional telah dilakukan ...

Perpusnas-TNI jalin kerja sama siapkan bahan bacaan masyarakat

Perpustakaan Nasional RI (Perpusnas) menjalin kerja sama dengan Tentara Nasional Indonesia (TNI) dalam rangka ...

Bahlil pastikan tax holiday tetap ada tahun 2023 dengan penataan

Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia memastikan fasilitas tax holiday ...

PeduliLindungi raih penghargaan Inovasi Pelayanan Publik Terpuji 2022

Deputi Bidang Pelayanan Publik Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB) Diah ...

IGS perkuat peran pengembangan gas dan LNG di era dekarbonisasi

Indonesian Gas Society (IGS) berupaya keras untuk memperkuat perannya sebagai pelaku bisnis guna menciptakan masa depan ...