#toleransi antarumat

Kumpulan berita toleransi antarumat, ditemukan 478 berita.

Kunjungan Paus Fransiskus

Kunjungan Paus Fransiskus dimaknai sebagai toleransi antarumat

Menteri Agama (Menag) Republik Indonesia Yaqut Cholil Qoumas memaknai kunjungan pemimpin tertinggi Gereja ...

Luhut yakin kunjungan Paus dapat meningkatkan toleransi beragama

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan meyakini bahwa kunjungan Paus Fransiskus ...

Dirjen HAM: Rumah sakit harus hormati hak individu dalam beragama

Direktur Jenderal Hak Asasi Manusia (Dirjen HAM) Dhahana Putra mengatakan bahwa rumah sakit, sebagai bagian dari sektor ...

Jumlah keuskupan di Indonesia dan nama-nama uskup

Uskup adalah pimpinan Gereja yang bernama Keuskupan merupakan bagian dari hirarki Gereja Katolik Roma setelah Sri Paus ...

Umat Hindu di Gunungkidul melaksanakan Pujawali Pura Segara Wukir

Umat Hindu di Kabupaten Gunungkidul Daerah Istimewa Yogyakarta melaksanakan Pujawali ke-5 Pura Segara Wukir di ...

Satgas Madago Raya Polda Sulteng serahkan bantuan sosial ke warga Sigi

Satuan Tugas (Satgas) Operasi Madago Raya, Polda Sulawesi Tengah (Sulteng), menyerahkan bantuan sosial berupa sarana ...

Artikel

Sepotong cerita keberagaman di pagoda tertinggi di Indonesia

Siang itu kompleks rumah peribadatan warga keturunan Tionghoa di Kota Tanjungpinang, Kepulauan Riau, yakni Vihara ...

FKUB Sulteng dan Pasangkayu bersinergi dalam penguatan kerukunan

Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Provinsi Sulawesi Tengah dan FKUB Kabupaten Pasangkayu, Provinsi Sulawesi Barat, ...

Pemprov Kepri dan BKMT gelar pawai 1 Muharram diikuti 7.000 peserta

Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau (Pemprov Kepri) bersama Badan Kontak Majelis Taklim (BKMT) setempat menggelar pawai ...

Kemenag RI: Semangat Pesparawi modal membangun Tanah Papua

Direktur Jenderal Bimbingan Masyarakat (Dirjen Bimas) Kristen Kementerian Agama RI Jeane Marie Tulung menyebutkan bahwa ...

Artikel

Cara masjid di Kudus merawat toleransi dengan tidak memotong sapi

Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, tidak hanya dikenal dengan kuliner lezatnya, seperti soto, satai, dan jenang. Ada tradisi ...

Uskup Agung Jakarta tekankan pentingnya toleransi antarumat beragama

Uskup Agung Jakarta Prof Ignatius Kardinal Suharyo Hardjoatmodjo menekankan pentingnya menjaga toleransi dan saling ...

Telaah

Model ketahanan masyarakat di tingkat RT menuju masyarakat madani

Masyarakat madani merupakan salah satu konsep yang penting dalam proses pembangunan masyarakat Indonesia. Masyarakat ...

Biksu jelaskan tujuan perjalanan spiritual thudong

Biksu menjelaskan bahwa perjalanan spiritual thudong ditujukan untuk melatih diri hidup sebagaimana pohon yang ...

Pemkab Biak ajak umat Buddha cegah intoleransi beragama

Pemerintah Kabupaten Biak Numfor, Papua mengajak umat Buddha setempat untuk mencegah munculnya aksi intoleransi ...