#tidak ada impor beras

Kumpulan berita tidak ada impor beras, ditemukan 1.494 berita.

BPS catat impor beras pada Januari 2024 capai Rp4,3 triliun

Badan Pusat Statistik mencatat nilai impor beras Indonesia pada Januari 2024 mencapai 279,2 juta dolar AS atau setara ...

Bapanas: Bantuan pangan beras kembali disalurkan

Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi mengatakan bahwa bantuan pangan beras kembali disalurkan ...

Bulog salurkan kembali bantuan pangan beras melalui kantor pos

Pemerintah melalui Perum Bulog kembali menyalurkan bantuan pangan beras kepada keluarga penerima manfaat (KPM) setelah ...

Pemerintah impor 1,6 juta ton beras untuk penuhi kebutuhan domestik

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan bahwa pemerintah memutuskan untuk mengimpor 1,6 ...

Bulog sebut impor beras untuk penuhi bantuan pangan dan SPHP

Direktur Utama Perum Bulog Bayu Krisnamurthi mengatakan bahwa impor beras yang saat ini dilakukan guna mendukung ...

Pemerintah minta Bulog percepat penyaluran stok beras agar harga turun

Kepala Biro Komunikasi, Layanan Informasi, dan Persidangan Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Haryo Limanseto ...

Bulog: Stok beras 1,18 juta ton aman penuhi kebutuhan hingga April

Direktur Utama Perum Bulog Bayu Krisnamurthi mengatakan bahwa saat ini stok beras mencapai 1.180.000 atau 1,18 juta ton ...

Bulog pastikan kelola beras impor dengan baik demi jaga harga gabah

Direktur Utama Perum Bulog Bayu Krisnamurthi mengatakan bahwa penugasan impor beras oleh pemerintah akan dikelola ...

Menteri BUMN pastikan ketersediaan beras aman saat ini

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir memastikan bahwa ketersediaan beras di Indonesia masih cukup aman ...

Pemerintah terus seimbangkan ketersediaan beras nasional

Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi menyampaikan pemerintah terus menyeimbangkan ketersediaan ...

Bapanas fokus kerjakan lima aksi untuk jaga stabilitas harga beras

Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi mengatakan sedang fokus mengerjakan lima aksi sebagai upaya ...

Perum Bulog perkuat CBP stabilkan pasokan dan harga pangan

Perum Bulog menetapkan arah kebijakan pangan Indonesia dengan memperkuat pengelolaan Cadangan Beras Pemerintah (CBP) ...

Kemarin, suplai energi jelang pemilu hingga efek impor beras ke petani

Berbagai peristiwa ekonomi diberitakan oleh Kantor Berita ANTARA pada Jumat (9/2), mulai dari Pertamina Patra Niaga ...

Bapanas sebut impor beras tak ganggu nilai tukar petani

Badan Pangan Nasional (Bapanas) menyebutkan kebijakan impor beras sama sekali tidak mengganggu nilai tukar petani ...

CORE: Harga adil di produsen penting demi jaga minat tanam petani

Peneliti Center of Reform on Economic (CORE) Indonesia Eliza Mardian mengatakan bahwa menjaga harga yang adil bagi ...