#tawanan

Kumpulan berita tawanan, ditemukan 827 berita.

AS ingin jeda kemanusiaan di Gaza diperpanjang lagi

Juru bicara Dewan Keamanan Nasional Amerika Serikat John Kirby menyatakan Washington berharap jeda kemanusiaan di Gaza ...

Israel bebaskan 50 perempuan Palestina jika Hamas lepas sandera

Israel setuju membebaskan 50 tahanan perempuan Palestina jika Hamas melepas lebih banyak lagi sandera Israel yang ...

Media Israel: Tawanan asal Israel di Gaza tidak disiksa oleh Hamas

Para tawanan asal Israel yang dibebaskan dari Gaza tidak mengalami penyiksaan atau mendapatkan perlakuan buruk oleh ...

Gencatan senjata Hamas-Israel diperpanjang dua hari

Penengah dari Qatar mengatakan perpanjangan durasi gencatan senjata telah disepakati antara Israel dan Hamas selama dua ...

Menlu China Wang Yi akan pimpin rapat DK PBB soal Palestina-Israel

Menteri Luar Negeri (Menlu) China Wang Yi dijadwalkan akan memimpin rapat Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK ...

Jeda kemanusiaan, RS di Gaza utara masih belum dapat bahan bakar

Otoritas kesehatan di Jalur Gaza mengatakan tidak ada bahan bakar yang sampai ke rumah-rumah sakit di bagian utara ...

Elon Musk nyatakan dukung Israel melawan Hamas

Pebisnis teknologi Elon Musk pada Senin menyatakan mendukung upaya Israel dalam melawan kelompok pejuang Palestina ...

Warga Palestina mengaku menderita selama ditahan oleh Israel

Sejumlah warga Palestina yang dibebaskan pada Jumat oleh Israel, sebagai bagian dari kesepakatan jeda kemanusiaan ...

Situasi Gaza: Hamas kembali bebaskan warga Israel dan Thailand

Sebanyak 13 warga Israel dan empat warga Thailand yang dibebaskan oleh Hamas telah tiba di Israel pada Minggu sebagai ...

WHO khawatirkan status staf medis dan direktur Al Shifa yang ditahan

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) pada Jumat mengatakan bahwa pihaknya tidak mendapatkan informasi mengenai status empat ...

Spanyol siap akui Negara Palestina meski Uni Eropa tak setuju

Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez pada Jumat menyatakan Madrid terbuka untuk secara sepihak mengakui Negara ...

Palang Merah mulai operasi penyerahan sandera Gaza, tawanan Palestina

Komite Palang Merah Internasional (ICRC) pada Jumat mengatakan pihaknya telah mulai melakukan operasi untuk membantu ...

Jeda kemanusiaan selama 4 hari mulai diberlakukan di Gaza

Jeda kemanusiaan selama empat hari antara tentara Israel dan Hamas mulai berlaku pada Jumat pagi di seluruh area Jalur ...

Turki sambut baik jeda kemanusiaan empat hari di Gaza

Pemerintah Turki menyambut baik kesepakatan jeda kemanusiaan antara Israel dan Hamas selama empat hari di Gaza serta ...

Media Israel beberkan butir-butir kesepakatan gencatan senjata di Gaza

Media Israel membeberkan rincian perjanjian gencatan senjata untuk pembebasan sandera antara Israel dan kelompok ...