#tahanan politik

Kumpulan berita tahanan politik, ditemukan 731 berita.

Paket berisi bom meledak di penjara Myanmar, delapan orang tewas

Sedikitnya delapan orang tewas dan 18 lainnya luka-luka akibat ledakan di penjara terbesar di Myanmar, Insein, menurut ...

Korban tewas kebakaran di penjara Iran naik jadi 8 orang

Delapan tahanan meninggal dalam kebakaran di penjara Evin Teheran selama akhir pekan, kata kejaksaan Iran pada Senin, ...

Aktivis Papua minta Lukas Enembe berjiwa besar

Aktivis Papua Charles Kossay meminta Gubernur Lukas Enembe berjiwa besar untuk menghadapi proses hukum di Komisi ...

AS tahan bantuan militer 130 juta dolar bagi Mesir karena isu HAM

Pemerintah AS telah memutuskan untuk menahan bantuan militer senilai 130 juta dolar AS (Rp1,94 triliun) bagi Mesir ...

Menlu Malaysia desak Sekretariat ASEAN segera laporkan tentang Myanmar

Menteri Luar Negeri Malaysia Saifuddin Abdullah meminta Sekretariat Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) ...

Mantan dubes Inggris untuk Myanmar ditangkap di Yangon

Otoritas di Myanmar menangkap mantan duta besar Inggris untuk negara Asia Tenggara tersebut, menurut dua sumber yang ...

Wali Nanggroe Aceh minta pusat percepat sertifikasi lahan eks kombatan

Wali Nanggroe Aceh Tgk Malik Mahmud Al-Haythar meminta Pemerintah Pusat dalam hal ini Kementerian Agraria dan Tata ...

ASEAN pertimbangkan kembali konsensus yang disepakati dengan Myanmar

Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) akan mempertimbangkan kembali rencana perdamaian yang disepakati dengan ...

ASEAN bahas implementasi Konsensus Lima Poin oleh Myanmar

Implementasi Konsensus Lima Poin (5PC) untuk membantu mengakhiri krisis di Myanmar menjadi salah satu isu yang dibahas ...

Junta Myanmar janji jalankan Konsensus Lima Poin ASEAN tahun ini

Pemimpin junta Myanmar Jenderal Min Aung Hlaing mengatakan beberapa poin dari Konsensus Lima Poin, yang telah ...

Menlu tekankan pentingnya penguatan kerja AICHR

Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi, dalam pertemuan dengan para perwakilan ASEAN Foreign Ministers’ Meeting ...

BRA usulkan tanah untuk mantan GAM dan korban konflik di Aceh Barat

Badan Reintegrasi Aceh (BRA) Kabupaten Aceh Barat mengusulkan bantuan tanah perkebunan untuk 1.600 orang mantan ...

Seorang pembuat film Jepang ditahan di Myanmar

Seorang pembuat film asal Jepang ditahan oleh otoritas Myanmar setelah dia menghadiri demonstrasi di Kota Yangon pekan ...

Puluhan tahanan politik terancam dieksekusi militer Myanmar

Puluhan tahanan politik di Myanmar terancam dieksekusi oleh militer yang berkuasa di negara itu, menyusul hukuman mati ...

Lima negara ASEAN kutuk eksekusi mati aktivis Myanmar

Lima perwakilan negara Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) di Komisi HAM Antarpemerintah ASEAN (AICHR) ...