#setop

Kumpulan berita setop, ditemukan 1.997 berita.

Kasus video asusila ibu-anak, polisi masih periksa kejiwaan tersangka

Polda Metro Jaya masih memeriksa kejiwaan tersangka perekam video asusila bersama seorang anak di sebuah rumah ...

Komnas Perempuan: Usulan badan anggaran mandiri untuk perluas ruang gerak

Ketua Komisi Nasional Anti Kekerasan Terhadap Perempuan Andy Yentriyani mengatakan usulan agar Komnas Perempuan menjadi ...

KemenPPPA kecam kekerasan seksual guru olahraga di Kota Pariaman

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak mengecam tindakan kekerasan seksual yang dilakukan oleh oknum ...

Pemkab Kukar hadirkan budaya Indonesia melalui KFBN 2024

Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur, segera menghadirkan pertunjukan budaya daerah yang ada di ...

Presiden Jokowi luncurkan "GovTech Indonesia" INA Digital

Presiden Jokowi Widodo (Jokowi) meluncurkan Government Technology (GovTech) Indonesia yang bernama INA Digital di ...

Pemukim ilegal Israel menyerang lingkungan warga Palestina

Pemukim ilegal Israel menyerang rumah-rumah warga Palestina di bawah perlindungan tentara Israel di desa Qusra, kota ...

AS desak Israel setop gunakan militer untuk kawal pemukim Yahudi

Amerika Serikat mendesak Israel berhenti menggunakan pasukan militer untuk mengawal para pemukim di Tepi Barat, kata ...

KemenPPPA dukung peningkatan kapasitas jaksa tangani kekerasan seksual

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KemenPPPA ) mendukung upaya peningkatan kapasitas jaksa ...

OJK: Guru harus mengetahui informasi produk jasa keuangan

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi, dan Pelindungan Konsumen Otoritas Jasa Keuangan ...

Wawali Denpasar serukan gerakan bersama setop penyebaran HIV-AIDS

Wakil Wali Kota Denpasar, Bali, Kadek Agus Arya Wibawa menyerukan gerakan bersama kepada seluruh elemen masyarakat ...

Konflik Rusia Ukraina

Ukraina buat UU mobilisasi narapidana untuk berperang melawan Rusia

Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy telah menandatangani undang-undang tentang mobilisasi narapidana di negara ...

Info Haji 2024

Makanan jamaah calon haji akan dites sebelum didistribusikan

Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) akan mengecek kelayakan makanan jamaah calon haji Indonesia di Madinah sebelum ...

ICJ minta Israel berikan informasi tentang kondisi zona evakuasi Gaza

Sidang dua hari di Mahkamah Internasional (ICJ) berakhir, Jumat (17/5), dengan permintaan pengadilan dari Israel untuk ...

Komunitas industri dan perdagangan China desak AS setop naikkan tarif

Amerika Serikat (AS) harus bersungguh-sungguh mematuhi peraturan Organisasi Perdagangan Dunia (WTO) dan segera ...

ICJ kaji permintaan Afrika Selatan setop serangan Israel di Rafah

Mahkamah Internasional (ICJ) sedang mengkaji permintaan Afrika Selatan yang memintanya untuk mengambil tindakan ...