#rehabilitasi das

Kumpulan berita rehabilitasi das, ditemukan 104 berita.

Dorong layanan, Surveyor Indonesia sahkan kantor baru cabang Makassar

PT Surveyor Indonesia (Persero) sebagai BUMN Klaster Jasa Survei meresmikan gedung baru Kantor Cabang Makassar di ...

Ratusan pemuda ikuti Jambore Relawan DAS Babel

Sebanyak 327 orang pemuda dari berbagai daerah mengikuti Jambore Relawan Daerah Aliran Sungai (DAS) Provinsi Kepulauan ...

SKK Migas-KKKS tanam 6,9 juta pohon untuk kurangi emisi karbon

SKK Migas bersama Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) melakukan kegiatan penghijauan daerah aliran sungai atau DAS ...

Adaro akan rehabilitasi daerah aliran sungai di Bukit Menoreh

PT Adaro Energy Tbk menyatakan kesiapannya untuk merehabilitasi daerah aliran sungai (DAS) di Bukit Menoreh, Kabupaten ...

Luhut ajak semua pihak kawal Program Citarum Harum

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengajak semua pihak untuk menyukseskan ...

Jamkrindo dan Salarea Foundation siapkan Program Rumah Semai di Garut

Perseroan Terbatas (PT) Jamkrindo dan Yayasan Kelompok Kerja Salarea (Salarea Foundation) menyiapkan Program Rumah ...

3.000 bibit bambu akan ditanam di DAS Ayung pada Hari Tumpek Wariga

Sebanyak 3.000 bibit bambu dan bibit pohon yang lain akan ditanam di bagian hulu Daerah Aliran Sungai (DAS) Ayung di ...

Anggota DPR RI: Giatkan penanaman pohon untuk tanggulangi bencana

Anggota Komisi IV DPR RI Sunarna mengajak masyarakat Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah untuk menggiatkan penanaman pohon ...

KLHK paparkan data perubahan tutupan lahan DAS Barito Kalsel

Data Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) memperlihatkan telah terjadi perubahan fungsi areal hutan di ...

KLHK sebut 70.083 hektare DAS Barito Kalsel telah direhabilitasi

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menyatakan sampai dengan saat ini telah dilakukan rehabilitasi hutan ...

Izin pakai kawasan hutan di Kalsel mencakup area seluas 56.243 hektare

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan menyatakan bahwa di wilayah Kalimantan Selatan (Kalsel) sampai tahun 2020 ...

BPDASHL Jeneberang siapkan 2,5 juta bibit pohon pulihkan DAS Sulsel

Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai dan Hutan Lindung (BPDASHL) Jeneberang menyiapkan 2,5 juta bibit pohon dalam ...

Pertamina EP Rantau Field raih Padmamitra Award 2020

PT Pertamina EP melalui program Gampong Berdaya Tampur Paloh Pertamina Asset 1 Rantau Field mendapatkan penghargaan ...

Artikel

Masyarakat lokal harus dilibatkan dalam kelola lingkungan

Pelestarian lingkungan terutama kawasan hutan bukanlah perkara yang mudah, butuh waktu bertahun-tahun untuk memelihara ...

Kementerian LHK: Pemulihan lahan kritis di Indonesia butuh 60 tahun

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) memperkirakan upaya pemulihan 14 juta hektare lahan kritis di ...