#rawan

Kumpulan berita rawan, ditemukan 26.586 berita.

BPBD DKI perkuat koordinasi di musim hujan guna antisipasi banjir

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi DKI Jakarta berkoordinasi dengan berbagai pihak sebagai langkah ...

Pilkada 2024

KPU Jaktim telah petakan daerah rawan banjir antisipasi TPS terendam

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jakarta Timur telah memetakan daerah yang rawan banjir memasuki musim penghujan, sehingga ...

Dinas SDA siagakan pompa bergerak di lima wilayah antisipasi genangan

Dinas Sumber Daya Air (SDA) DKI Jakarta menyiagakan pompa-pompa bergerak (mobile) di lima wilayah administrasi Jakarta ...

Pilkada 2024

Bawaslu petakan lokasi rawan banjir di Jakut antisipasi TPS terendam

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Jakarta Utara memetakan lokasi-lokasi rawan banjir untuk mengantisipasi Tempat ...

Wamensos pastikan warga Lewotobi yang mengungsi di Sikka dapat bantuan

Wakil Menteri Sosial (Wamensos) RI Agus Jabo Priyono memastikan warga sekitar Gunung Lewotobi Laki-laki yang menjadi ...

DPR: Penyelamatan warga terdampak erupsi Gunung Lewotobi prioritas

Wakil Ketua DPR RI Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Cucun Ahmad Syamsurijal mengingatkan penyelamatan ...

Prabowo minta menteri sampaikan hal penting lewat konferensi video

Presiden Prabowo Subianto meminta para menteri dan kepala lembaga Kabinet Merah Putih untuk menghubunginya lewat ...

BNPB segera petakan zona rawan banjir lahar dingin Gunung Lewotobi

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) memastikan segera melakukan pemetaan zona rawan terdampak banjir lahar ...

Pilkada 2024

Lokasi TPS yang kebanjiran saat Pemilu tak lagi digunakan di Pilkada

Sebanyak 74 lokasi Tempat Pemungutan Suara (TPS) di wilayah Jakarta Barat yang kebanjiran saat Pemilihan Umum ...

Kenali bencana likuifaksi dan tanda-tanda terjadi bahayanya

Likuifaksi merupakan suatu fenomena alam yang berkaitan dengan lapisan tanah akibat gempa bumi. Tanah yang awalnya ...

Apa itu gempa vulkanik dan bedanya dengan tektonik

Gempa vulkanik menjadi salah satu fenomena alam yang rawan terjadi di Indonesia. Gempa vulkanik merupakan getaran mikro ...

TII: Partisipasi parpol nasional pada pilkades berisiko polarisasi

The Indonesian Institute (TII) menyatakan bahwa usulan untuk melibatkan parpol nasional dalam pemilihan kepala desa ...

DKI minta BMKG petakan titik koordinat yang diprakirakan hujan

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta meminta Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memetakan titik-titik ...

Musim hujan, Pemkot Jakpus ingatkan warga soal PSN untuk cegah DBD

Pemerintah Kota Jakarta Pusat mengingatkan warga di wilayah tersebut untuk tetap menerapkan Pemberantasan Sarang Nyamuk ...

BPBD Jaksel pasang DWS untuk peringatan dini banjir kepada warga

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Jakarta Selatan memasang sistem peringatan dini bencana berbasis digital ...