#radikalisme deradikalisasi

Kumpulan berita radikalisme deradikalisasi, ditemukan 14 berita.

BNPT ajak masyarakat tekankan pentingnya kebhinekaan dan toleransi

Direktur Deradikalisasi Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Brigjen Pol Ahmad Nur Wahid mengajak masyarakat ...

Akademisi ingatkan masyarakat tetap waspadai radikalisme

Dosen Pascasarjana Universitas Nahdlatul Ulama (UNU) Surakarta Amir Mahmud mengingatkan masyarakat untuk tetap ...

Artikel

Memberantas penyebaran paham radikalisme di bawah permukaan

Fenomena nihil serangan teroris di Indonesia pada 2023 layaknya teori gunung es. Tidak muncul di permukaan bukan ...

Telaah

Tantangan dan pencegahan radikalisme di ujung negeri

Kalimantan Utara dengan letak geografis berbatasan langsung dengan Malaysia serta dihadapkan dengan kelemahan ...

Alissa Wahid ungkap alasan perempuan mudah terpapar radikalisme

Koordinator Nasional Jaringan Gusdurian Indonesia Alissa Wahid mengungkapkan salah satu alasan perempuan mudah terpapar ...

BNPT sebut Kaltara rawan penyebaran radikalisme

Kasubdit Bina Dalam Lapas BNPT Kolonel Czi Roedy Widodo mengatakan Provinsi Kalimantan Utara dinilai rawan penyebaran ...

Telaah

Ideologi "Takfiri/Jihadi" dan terorisme di Indonesia

Adalah pernyataan viral dari Ketua Umum PBNU KH Said Agil Sirodj bahwa "pintu masuk" terorisme itu benih-nya ...

Artikel

Pertemuan membangun agen perdamaian melawan terorisme

Kabar duka meliputi negeri ini pada Minggu (28/3) lalu. Bom bunuh diri meledak di depan Katedral Makassar, Sulawesi ...

Wapres Ma'ruf minta LDII ikut bertanggung jawab lakukan deradikalisasi

Wakil Presiden Ma'ruf Amin meminta seluruh pengurus dan anggota organisasi Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) ...

Tunggu putusan eks-ISIS, Kemenag siapkan program kontraradikalisasi

Kementerian Agama menyiapkan program kontra-radikalisasi sambil menunggu keputusan Presiden Joko Widodo terkait sikap ...

Kementerian Agama gandeng NU dan Muhammadiyah lakukan deradikalisasi

Kementerian Agama akan menggandeng organisasi massa Islam besar di Indonesia untuk bersama-sama melakukan upaya ...

Wawancara Dubes RI di Yordania: mengupas toleransi Arab

Para penguasa Arab Sunni terkejut oleh akhir konflik sektarian di Irak dan Suriah yang justru membuat pengaruh Iran di ...

Tujuan teroris sekarang berbeda

Mantan narapidana kasus terorisme, Agus Dwikarna, mengatakan cara dan tujuan teroris sekarang berbeda dengan dulu. ...

Umar Patek-Ali Imron jadi "bintang" seminar Resimen Mahasiswa

Dua terpidana pelaku bom Bali I, Ali Imron dan Umar Patek, menjadi "bintang" dalam Seminar yang digelar Resimen ...