#proses legislasi

Kumpulan berita proses legislasi, ditemukan 261 berita.

MPR: Utamakan kepentingan bangsa dalam percepatan pembahasan RUU TPKS

Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat meminta semua pihak mengutamakan kepentingan bangsa untuk fokus menghadirkan ...

Presiden Jokowi perpanjang status pandemi COVID-19

Presiden Joko Widodo (Jokowi) memperpanjang status kebencanaan pandemi Corona Virus Disease (COVID-19) di ...

MPR ingatkan perlu perangkat perlindungan warga dari kekerasan seksual

Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat mengingatkan negara perlu menyiapkan perangkat perlindungan yang pasti bagi ...

Permohonan uji formil UU Harmonisasi Peraturan Perpajakan dicabut

Pemohon uji formil Muhtar Said mencabut permohonan di Mahkamah Konstitusi atas Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2021 tentang ...

MPR minta Pimpinan DPR buka nurani percepat legislasi RUU TPKS

Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat meminta pimpinan DPR membuka mata hati dan nurani untuk mempercepat proses ...

DPD RI dukung uji materi dan revisi UU Pemilu ke Prolegnas 2022

Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI mendukung upaya pengajuan uji materi (judicial review) Undang-Undang Nomor 7 Tahun ...

Artikel

Respon parlemen pasca-Putusan MK terkait UU Ciptaker

Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja kembali menjadi perbincangan publik setelah Mahkamah Konstitusi ...

Baleg: DPR terbuka perbaiki UU Ciptaker

Anggota Badan Legislasi (Baleg) DPR RI Christina Aryani mengatakan DPR RI sangat terbuka memperbaiki Undang-Undang ...

I2: Aturan tentang kekerasan seksual tuai polemik di media sosial

Indonesia Indicator (I2) menyebutkan Peraturan Menteri Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi (Permendikbudristek) ...

Wakil Ketua DPD: Kami upayakan sistem bikameral yang efektif

Wakil Ketua DPD RI Mahyudin mengatakan bahwa DPD RI akan terus mengupayakan sistem bikameral yang efektif dalam sistem ...

Kemarin, tempat isoman DPR sampai RUU PKS

Ragam peristiwa politik terjadi di Indonesia, Rabu (28/7), mulai dari tanggapan beberapa fraksi partai politik soal ...

Wakil Ketua MPR: Realisasi UU PKS harus jadi perjuangan bersama

Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI Lestari Moerdijat menyatakan realisasi Undang-Undang (UU) ...

Baleg akui ada pertentangan ideologi bahas RUU PKS

Wakil Ketua Badan Legislasi (Baleg) DPR RI Willy Aditya mengakui ada kendala utama dalam pembahasan Rancangan ...

Wakil Ketua MPR: RUU PKS usaha bangsa berikan tempat bagi kemanusiaan

Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat menilai kehadiran Rancangan Undang-Undang Penghapusan Kekerasan Seksual (RUU PKS) ...

Usulan Puan Maharani sebagai Capres 2024 muncul di Pekanbaru

Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan Kota Pekanbaru mengusulkan Puan Maharani sebagai calon presiden (capres) ...