#prosedural

Kumpulan berita prosedural, ditemukan 1.881 berita.

Para Syndicate: Praktik demokrasi juga perlu divaksinasi

Direktur Eksekutif PARA Syndicate Ari Nurcahyo mengingatkan pentingnya vaksinasi dalam praktik demokrasi di Indonesia ...

Ditjen Imigrasi komitmen lindungi dan layani pekerja migran Indonesia

Direktorat Jenderal Imigrasi Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) berkomitmen memberikan perhatian ...

Akademisi: Partisipasi pemilu-pilkada minus kualitas suara

Akademisi Ilmu Politik Universitas Nasional Profesor Syarif Hidayat mengatakan partisipasi pemilih di gelaran pemilu ...

Presiden PKS minta kader kawal suara hingga akhir

Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Ahmad Syaikhu meminta para kader serta struktur PKS mengawal perolehan suara ...

Bea Cukai Ngurah Rai perketat awasi barang bawaan penumpang saat COVID

Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea Cukai Tipe Madya Pabean Ngurah Rai memperketat pengawasan barang bawaan setiap ...

LPSK siap lindungi 43 PMI diduga korban perdagangan orang

Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) siap memberikan perlindungan kepada 43 pekerja migran Indonesia (PMI) yang ...

LSM minta pemerintah awasi pengelolaan limbah medis selama COVID-19

Lembaga Peduli Alam dan Lingkungan ( Pilang) meminta agar pemerintah provinsi maupun kabupaten/kota mengawasi ...

Pakar: Revisi UU bukan halangan KPK tegakkan hukum yang lebih kuat

Pakar hukum Universitas Airlangga Surabaya Suparto Wijoyo mengatakan revisi Undang-Undang Komisi Pemberantasan Korupsi ...

Telaah

Sebuah pelajaran dari Taiwan

Senin, 30 November 2020, laman utama kantor berita Taiwan CNA menurunkan laporan tentang ditagguhkannya sejumlah ...

KJRI Kuching bantu kepulangan WNI setelah kakinya diamputasi

Konsulat Jenderal Republik Indonesia Kuching kembali membantu kepulangan seorang WNI (Warga Negara Indonesia) yang ...

KSP: Lembaga pemantau pemilu berperan wujudkan pilkada sesuai prokes

Kantor Staf Presiden menyatakan lembaga pemantau pemilihan umum turut memiliki peran sangat penting agar pilkada ...

Himsataki siapkan penempatan 30.000 pekerja migran ke Jepang pada 2021

Himpunan Pengusaha Jasa Tenaga Kerja Indonesia (Himsataki) menarget penempatan 30.000 pekerja migran ke Jepang setelah ...

Kepala BP2MI: TKA di Indonesia relatif sedikit

Kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI), Benny Rhamdani menyatakan jumlah tenaga kerja asing di ...

Pemerintah bebaskan pajak impor pengadaan vaksin COVID-19

Pemerintah membebaskan pengenaan pajak impor pengadaan vaksin untuk mempercepat pelaksanaan vaksinasi dan mendukung ...

KJRI Kuching bantu perawatan PMI sakit infeksi otak di Sarawak

Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) Kuching kembali membantu perawatan Hairul Saputra (27) seorang PMI (Pekerja ...