#program b30

Kumpulan berita program b30, ditemukan 135 berita.

Harga cpo di Jambi naik, menjadi Rp7.070 per kilogram

Harga minyak sawit mentah (CPO) di Provinsi Jambi pada periode 10-16 Juli 2020 mengalami kenaikan Rp20 per kilogram ...

Harga CPO di Jambi naik Rp199, tembus di atas Rp7.000/kg

Harga minyak sawit mentah (CPO) di Provinsi Jambi pada periode 3-9 Juli 2020 mengalami kenaikan signifikan Rp199 per ...

Airlangga sebut ekonomi mulai menguat karena adanya normal baru

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan kinerja perekonomian mulai memperlihatkan adanya ...

Guru besar: Program prioritas, B30 harus dilanjutkan

Guru Besar Fakultas Ekonomi Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta Prof Dr Sri Adiningsih mengatakan mandatori B30 ...

Minyak naik, justru ketika persediaan AS bertambah ke rekor tertinggi

Minyak rebound dari kerugian sebelumnya pada akhir perdagangan Rabu (Kamis pagi WIB), bahkan ketika data AS menunjukkan ...

Pakar ekonomi sebut program B30 layak dilanjutkan

Pakar ekonomi Raden Pardede menyebutkan program biodiesel 30 persen (B30) masih tetap layak dilanjutkan sebab kebijakan ...

Kenaikan pungutan dana sawit berpotensi turunkan harga TBS petani

Asosiasi Petani Kelapa Sawit PIR Indonesia (Aspekpir) menilai kenaikan pungutan dana sawit yang ditetapkan dalam ...

PGN-Pertagas mulai integrasikan infrastruktur pipa

Dalam melakukan program efisien sub-holding gas yaitu PGN dan Pertagas mulai mengintegrasikan infrastruktur pipa, ...

Penyerapan biodiesel capai 2,17 juta kiloliter kuartal I

Kementerian ESDM mencatat realisasi  penyerapan biodiesel pada kuartal I 2020 mencapai sebesar ...

Harga biodiesel April ditetapkan sebesar Rp8.019/liter

Harga Indeks Pasar (HIP) untuk jenis bahan bakar nabati (BBN) biodiesel bulan April 2020 ditetapkan sebesar Rp8.019 per ...

Ekspor CPO Januari anjlok hingga 35,6 persen

Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (Gapki) mencatat ekspor minyak kelapa sawit (crude palm oil/CPO) pada Januari ...

Harga TBS sawit di Kalbar turun dampak COVID-19

Harga tandan buah segar (TBS) Sawit di Kalbar mulai mengalami penurunan dampak adanya wabah virus ...

Kadin minta antisipasi harga CPO turun dampak harga minyak anjlok

Ketua Komite Tetap Pengembangan Ekspor Kadin, Handito Joewono meminta pemerintah mengantisipasi penurunan harga minyak ...

New Triton dan L300, andalan MMKSI untuk Giicomvec 2020

PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) ikut pameran kendaraan niaga Gaikindo Indonesia International ...

Toyota bawa empat kendaraaan niaga versi kustom di Giicomvec 2020

Toyota berpartisipasi pada pameran mobil komersial Gaikindo Indonesia International Commercial Vehicle Expo (Giicomvec) ...