#pmn 2025

Kumpulan berita pmn 2025, ditemukan 30 berita.

Pengamat: Subsidi KRL berbasis NIK bisa diterapkan bila armadanya siap

Pengamat transportasi Djoko Setijowarno menyebutkan wacana pemberian subsidi berbasis Nomor Induk Kependudukan (NIK) ...

SAG siap perkenalkan bus listrik dengan perakitan lokal

PT Sinar Armada Globalindo (SAG) siap memperkenalkan bus listrik dengan perakitan lokal untuk mempercepat transfer ...

INKA tanda tangani kerja sama dengan UGL Rail Services untuk 450 CFT

PT Industri Kereta Api atau PT INKA (Persero) menandatangani kontrak kerja sama dengan UGL Rail Services Pty. Ltd dalam ...

Hutama Karya: PMN dukung keberlanjutan pembangunan Tol Trans Sumatera

PT Hutama Karya (Persero) mengungkapkan dukungan pemerintah melalui Penyertaan Modal Negara (PMN) merupakan upaya untuk ...

Kejati Jatim: INKA habiskan Rp28 miliar dalam proyek fiktif di Kongo

Penyidik Kejaksaan Tinggi Jawa Timur (Kejati Jatim) menemukan sejumlah uang yang dikeluarkan oleh PT Industri Kereta ...

Damri Banda Aceh kaji trayek ke Medan terkoneksi ke Trans Sumatera

Perum Damri Cabang Banda Aceh mengkaji perluasan trayek Antar Kota Antar Provinsi (AKAP) ke Medan, Sumatera Utara, ...

Pelni Medan awasi ketat agen perjalanan resmi penjual tiket

PT Pelayaran Nasional Indonesia (Pelni) Cabang Medan mengawasi ketat kinerja agen perjalanan resmi yang menjual tiket ...

KAI Commuter layani 156,8 juta penumpang selama paruh pertama 2024

PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) atau KAI Commuter melayani 156.816.151 penumpang yang naik maupun turun di sejumlah ...

Erick Thohir perluas pasar UMKM dengan "vending machine" di Perhutani

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir terus membantu memperluas pasar produk Usaha Mikro Kecil dan ...

PT Hutama Karya lakukan penyesuaian tarif Tol Binjai-Stabat

PT Hutama Karya (Persero) dalam waktu dekat melaksanakan penyesuaian dan penetapan tarif di kedua Jalan Tol ...

HK gandeng KIP wujudkan transparansi informasi soal infrastruktur

PT Hutama Karya Persero (HK) menggandeng Komisi Informasi Pusat (KIP) untuk menerapkan transparansi dalam berbagai ...

Damri sebut PMN Rp1 triliun untuk peremajaan bus di wilayah 3TP

Perusahaan Umum (Perum) Damri menyatakan komitmenya untuk melakukan peremajaan bus di wilayah 3TP (tertinggal, ...

Kemarin, PPnBM dorong penjualan mobil hingga PMN Rp44,2 triliun

Sejumlah berita tema ekonomi mewarnai Rabu (10/7), mulai dari Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita sebut ...

Sembilan Fraksi Komisi VI DPR dukung PMN 2025 senilai Rp44,2 triliun

Sembilan Fraksi Komisi VI Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI menyatakan sikap dukungan atas usulan Penyertaan Modal ...

TransJakarta tingkatkan layanan lewat kolaborasi BUMD

PT Transportasi Jakarta (TransJakarta) berkolaborasi dengan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) PT Jakarta Propertindo ...