#perubahan cuaca

Kumpulan berita perubahan cuaca, ditemukan 1.174 berita.

Emil Salim tolak Climate Award, merasa gagal laksanakan Konvensi Rio

Prof. Emil Salim menyampaikan bahwa dia menolak pemberian penghargaan Climate Hero Award dari Foreign Policy Community ...

Chile alami banjir, cuaca terburuk dalam satu dekade

Hujan deras selama berhari-hari mengakibatkan sungai-sungai di Chile meluap dan menyebabkan banjir yang memblokir jalan ...

Artikel

Di balik kebijakan EUDR yang ciptakan diskriminasi ekologis

Saat ini dunia internasional tengah fasih membicarakan bagaimana krisis perubahan iklim dapat mengancam peradaban. ...

Hari Krida Pertanian, Mentan ajak stop impor demi sejahterakan petani

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL) mengajak jajaran kerjanya untuk bersyukur dalam memaknai Hari Krida ...

ASEAN 2023

Guru Besar FKUI: Inisiatif Satu Sehat perlu dukungan jejaring kerja

Guru Besar Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia Prof Tjandra Yoga Aditama mengemukakan Deklarasi Para Pemimpin ...

AS kirim data satelit bantu deteksi kebakaran hutan Kanada

Departemen Pertahanan (DOD) Amerika Serikat pada Jumat (16/6) mulai mengirim satelit waktu nyata dan data sensor ke ...

Foto

Kenaikan suhu yang tidak biasa terjadi di Meksiko

Warga memakai payung saat menyeberangi jalan menyusul terjadinya peningkatan suhu udara yang tidak seperti biasanya di ...

Kemenkes: UKS sekolah berperan sosialisasikan 3M untuk cegah dengue

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menyatakan bahwa Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) memiliki peran penting untuk ...

DLH: Pencemar Bengawan Solo kebanyakan limbah domestik

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Surakarta di Provinsi Jawa Tengah menyampaikan bahwa pencemar Bengawan Solo ...

BPS sosialisasikan sensus pertanian pada Penas Tani XVI

Badan Pusat Statistik (BPS) Sumatera Barat melakukan sosialisasi Sensus Pertanian 2023 (ST2023) kepada peserta Pekan ...

Foto

Panen kopi di Banyuwangi

Pekerja menunjukkan buah kopi yang disortir di Gombengsari, Banyuwangi, Jawa Timur, Minggu (11/6/2023). Menurut petani, ...

China aktifkan respons darurat banjir

Kantor Pusat Pengendalian Banjir dan Bantuan Kekeringan Negara China pada Sabtu (10/6) menyatakan telah meluncurkan ...

Artikel

Strategi Sulsel hadapi ancaman kekeringan untuk ketahanan pangan

Badan Metereologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) telah memprediksi bahwa Indonesia akan menghadapi musim kemarau ...

Foto

Bangladesh terpapar cuaca panas hingga 41 derajat celcius

Warga antre mendapatkan air minum dari keran pinggir jalan saat terjadi paparan gelombang panas di Dhaka, Bangladesh, ...

BMKG ingatkan warga waspada potensi banjir dampak hujan lebat

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengingatkan masyarakat agar mewaspadai potensi terjadinya banjir ...