#perkara

Kumpulan berita perkara, ditemukan 48.167 berita.

KY minta media massa kawal penegakan integritas hakim

Komisi Yudisial (KY) meminta media massa agar bisa terus mengawal penegakan integritas hakim di tengah banyaknya isu ...

Dugaan penistaan agama, Polisi panggil Wanda Harra pada Kamis depan

Polda Metro Jaya mengagendakan pemanggilan terlapor pengarah gaya (fashion stylist) Wanda Harra atau Irwansyah pada ...

Polda Metro Jaya sebut dari 50 yang ditahan, tidak semua mahasiswa

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol. Ade Ary Syam Indradi menyebutkan dari 50 demonstran yang ditahan oleh ...

Polda Metro Jaya tetapkan 19 orang tersangka dalam kericuhan di DPR

Polda Metro Jaya menetapkan sebanyak 19 orang sebagai tersangka dari 50 orang demonstran yang ditahan dalam kericuhan ...

Polisi selidiki kasus penemuan jasad pria di pintu air PLTA Ubrug

Personel Unit Reserse Kriminal (Reskrim) Polsek Cibadak, Resor Sukabumi menyelidiki kasus penemuan jasad pria tanpa ...

KPK periksa Anggota DPR Sadarestuwati sebagai saksi korupsi DJKA

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada Jumat memanggil Anggota DPR RI Sadarestuwati untuk diperiksa sebagai saksi ...

BRI kerja sama Kejati tangani masalah hukum perdata

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Regional Office Manado bekerja sama dengan Kejaksaan Tinggi (Kejati) untuk ...

Kejari Aceh Selatan eksekusi sembilan cambuk terpidana

Jaksa penuntut umum Kejaksaan Negeri (Kejari) Aceh Selatan mengeksekusi cambuk sembilan terpidana pelanggaran syariat ...

Bakamla-Kejari Batam bahas pemindahan Kapal MT Arman ke Batu Ampar

Badan Keamanan Laut (Bakamla) RI bersama Kejaksaan Negeri (Kejari) Batam menggelar rapat bersama membahas rencana ...

Kemenkumham: Majelis pengawas bertanggung jawab bina dan awasi notaris

Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) RI menegaskan bahwa Majelis Pengawas Pusat Notaris (MPPN) ...

Laporan dari Jepang

Media Jepang soroti aksi protes pascaputusan MK dan RUU Pilkada

Sejumlah media Jepang menyoroti isu terkini menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak di Indonesia, yakni ...

Pilkada 2024

Pilkada Jakarta: Antara RK-Suswono, Anies, dan PDIP

Mulanya, berdasarkan Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2016 tentang Pilkada, ambang batas syarat pencalonan kepala dan wakil ...

Djakarta Lloyd lakukan restrukturisasi pascapermohonan PKPU disetujui

PT Djakarta Lloyd (Persero) melanjutkan agenda restrukturisasi setelah permohonan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang ...

Kejagung serahkan tersangka FL adik Hendry Lie ke Kejari Jaksel

Penyidik Jampidsus Kejagung menyerahkan tersangka dan barang bukti atas tersangka FL (Fandy Lingga) yang merupakan adik ...

DKP Riau tangkap empat kapal terlibat aktivitas ikan-pasir ilegal 

Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Provinsi Riau menangkap empat kapal yang terlibat dalam aktivitas penangkapan ikan ...