#peringatan hut kemerdekaan

Kumpulan berita peringatan hut kemerdekaan, ditemukan 451 berita.

Gubernur Sulawesi Tenggara kukuhkan Paskibraka HUT ke-75 Kemerdekaan

Gubernur Sulawesi Tenggara, Ali Mazi, mengukuhkan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka Sulawesi Tenggara, Kamis (13/8), ...

Kulon Progo laksanakan upacara HUT ke-75 RI secara terbatas dan daring

Pemerintah Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, tetap akan melaksanakan upacara peringatan Hari Ulang ...

Saatnya untuk meninggalkan BBM RON rendah

Pengamat energi Universitas Gadjah Mada (UGM) Fahmy Radhi menilai peringatan HUT Ke-75 Kemerdekaan RI dapat menjadi ...

Anggota DPRD Surabaya beda sikap atas larangan tasyakuran HUT ke-75 RI

Kalangan anggota DPRD Kota Surabaya, Jawa Timur, berbeda menyikapi adanya kebijakan pemerintah kota setempat yang ...

Anti Hoax

Cek Fakta: Logo HUT ke-75 RI memuat lambang salib?

Seorang pengguna Twitter baru-baru ini terlihat mengkritisi Menteri Sekretaris Negara Pratikno terkait logo Hari Ulang ...

Foto

Pernak pernik HUT ke-75 Kemerdekaan RI

Pedagang musiman menjajakan aksesoris dan pernak-pernik serba merah putih menjelang peringatan HUT Kemerdekaan Republik ...

Wali Kota Bekasi: Hentikan aktivitas saat detik-detik HUT RI

Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi meminta warganya untuk menghentikan aktivitas selama tiga menit saat upacara peringatan ...

Artikel

Tetap merdeka meski ada virus corona

Tidak terasa hari demi hari berlalu begitu cepat dan kini menapaki waktu di bulan Agustus 2020. Seperti tahun-tahun ...

Pemprov Bali minta masyarakat semarakkan peringatan HUT Kemerdekaan

Pemerintah Provinsi Bali meminta seluruh masyarakat di Pulau Dewata ikut bersama-sama menyemarakkan peringatan Hari ...

Video

Keguyuban Nusantara dalam batik karya pelukis Malang

ANTARA - Jelang peringatan HUT Kemerdekaan RI ke-75, perupa asal kota Malang, Jawa Timur, Drajat Sigit Astomo ...

Istana ajak masyarakat hentikan aktivitas saat Detik-Detik Proklamasi

Istana Kepresidenan mengajak masyarakat untuk menghentikan semua aktivitasnya selama 3 menit pada 17 Agustus 2020 pukul ...

HUT RI, Mensesneg minta bendera merah putih dikibarkan mulai 1 Agustus

Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Pratikno meminta bendera merah putih dikibarkan secara serentak di seluruh ...

Ada kebiasaan baru saat peringatan 17 Agustus 2020

Peringatan Hari Kemerdekaan ke-75 Republik Indonesia di tengah pandemi COVID-19 akan memunculkan sebuah kebiasaan baru ...

Pandemi tidak halangi semangat peringatan HUT kemerdekaan ke-75 RI

Pandemi Covid-19 tidak akan menghalangi semangat dan kemeriahan peringatan HUT Kemerdekaan ke-75 Republik Indonesia, ...

Kenangan almarhum BJ Habibie "kepincut" baju melayu di Riau

Almarhum BJ Habibie meninggalkan kesan tersendiri buat warga Provinsi Riau, saat Presiden ke-3 RI tersebut kepincut ...