#perdagangan asia

Kumpulan berita perdagangan asia, ditemukan 2.501 berita.

Saham Asia dibuka di tertinggi 4-bulan didukung harapan ekonomi China

Saham-saham Asia naik pada awal perdagangan Kamis pagi, didorong harapan investor akan kebangkitan China dari pandemi ...

Retorika "hawkish" Fed gagal angkat dolar di awal sesi Asia

Dolar berjuang untuk naik di awal sesi perdagangan Asia pada Kamis pagi, meskipun pembuat kebijakan Federal Reserve ...

Minyak naik di awal sesi Asia setelah turun tajam dua sesi sebelumnya

Harga minyak rebound di awal perdagangan Asia pada Kamis pagi, setelah membuka tahun turun lebih dari 9,0 persen, awal ...

Minyak melemah karena kekhawatiran ekonomi global, kasus COVID China

Harga minyak sedikit lebih rendah di perdagangan Asia pada Rabu sore, setelah merosot di sesi sebelumnya, terbebani ...

Harapan pembukaan China angkat mata uang berisiko jelang risalah Fed

Mata uang beresiko menguat dan euro stabil di perdagangan Asia pada Rabu sore, terangkat oleh optimisme bahwa ...

Harga minyak relatif stabil di Asia, pasar tunggu hasil pertemuan Fed

Harga minyak relatif stabil di awal perdagangan Asia pada Rabu pagi, setelah jatuh di sesi sebelumnya karena pasar ...

Minyak pulih dari kerugian, prospek dibayangi ekonomi China dan global

Harga minyak bertahan dalam kisaran sempit di perdagangan Asia pada Selasa sore, meskipun prospek permintaan diselimuti ...

Minyak turun di Asia setelah IMF indikasikan 2023 lebih sulit

Harga minyak turun dari level tertinggi dalam sebulan di awal perdagangan Asia pada Selasa pagi, karena dolar yang ...

Harga minyak naik tipis, di jalur kenaikan tahunan kedua

Harga minyak naik tipis di perdagangan Asia pada Jumat sore, berada di jalur untuk kenaikan tahunan kedua ...

Minyak naik di awal sesi Asia, bersiap ditutup lebih tinggi pada 2022

Harga minyak naik tipis pada awal perdagangan Asia pada Jumat pagi, dan berada di jalur untuk membukukan kenaikan ...

Dolar menatap tahun terbaik sejak 2015 didorong suku bunga agresif Fed

Dolar berada di jalur untuk kinerja terbaiknya dalam tujuh tahun pada Jumat, telah didukung oleh pengetatan kebijakan ...

Minyak turun di Asia, lonjakan COVID China redam prospek permintaan

Harga minyak merosot di perdagangan Asia pada Kamis sore, karena lonjakan kasus COVID-19 di China meredupkan harapan ...

Dolar stabil, optimisme pembukaan China berubah jadi kehati-hatian

Dolar stabil di awal perdagangan Asia pada Kamis pagi, setelah didorong imbal hasil obligasi pemerintah AS jangka ...

Harga minyak Asia turun, lonjakan COVID China rusak prospek permintaan

Harga minyak bergerak turun di awal perdagangan Asia pada Kamis pagi, karena lonjakan kasus COVID-19 di China ...

Dolar menguat, terkerek lonjakan imbal hasil obligasi Pemerintah AS

Dolar menguat terhadap sekeranjang mata uang utama lainnya dan menyentuh level tertinggi satu minggu terhadap yen pada ...