#peraturan ojk

Kumpulan berita peraturan ojk, ditemukan 636 berita.

OJK menerbitkan POJK Penyelenggaraan Kegiatan Usaha Bulion

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menerbitkan Peraturan OJK (POJK) Nomor 17 Tahun 2024 tentang Penyelenggaraan Kegiatan ...

BCA dukung rencana OJK gunakan medsos jadi indikator penilaian kredit

PT Bank Central Asia Tbk (BCA) mendukung rencana Otoritas Jasa Keuangan (OJK) yang akan menggunakan data aktivitas ...

OJK susun peraturan terkait Pemeringkat Kredit Alternatif

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) sedang menyusun Rancangan Peraturan OJK (RPOJK) Pemeringkat Kredit Alternatif (PKA) ...

OJK perkuat integritas sektor jasa keuangan secara berkelanjutan

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terus meningkatkan sinergi dan kolaborasi dengan pemangku kepentingan termasuk civitas ...

OJK perkuat penanganan kegiatan usaha tanpa izin di sektor keuangan

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memperkuat penanganan kegiatan usaha tanpa izin di sektor keuangan melalui penerbitan ...

OJK terbitkan peraturan tentang pengawasan PT SMI

Kepala Eksekutif Pengawas Lembaga Pembiayaan, Perusahaan Modal Ventura, Lembaga Keuangan Mikro, dan Lembaga Jasa ...

OJK dan penegak hukum berupaya bawa mantan CEO Investree kembali ke RI

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan aparat penegak hukum terus berupaya membawa mantan Chief Executive Officer (CEO) PT ...

OJK dukung penguatan permodalan dan tata kelola industri fintech

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terus berupaya mendukung penguatan permodalan dan penerapan tata kelola yang baik untuk ...

OJK perluas pengembangan SDM sektor jasa keuangan

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memperluas pengembangan sumber daya manusia (SDM) di sektor jasa keuangan untuk mendorong ...

OJK: Pembiayaan perbankan syariah September 2024 tumbuh 11,40 persen

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengatakan pembiayaan yang disalurkan perbankan syariah tumbuh sebesar 11,40 persen secara ...

OJK sebut sembilan perusahaan belum miliki aktuaris per akhir Oktober

Kepala Eksekutif Pengawas Perasuransian, Penjaminan dan Dana Pensiun (PPDP) Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Ogi ...

OJK sebut 14 penyelenggara P2P lending belum penuhi kewajiban ekuitas

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengatakan per Oktober 2024, terdapat 14 dari 97 penyelenggara peer- to-peer (P2P) lending ...

OJK segera memfinalisasi POJK SIPELAKU cegah fraud di sektor keuangan

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) sedang memfinalisasi Peraturan OJK (POJK) tentang Sistem Informasi Pelaku (SIPELAKU) untuk ...

OJK blokir lebih dari 8.000 rekening berantas judi online

Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Dian Ediana Rae mengatakan OJK telah memblokir lebih ...

OJK: Stabilitas sektor jasa keuangan RI terjaga baik

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menilai stabilitas sektor jasa keuangan (SJK) RI terjaga dengan baik di tengah ...