#perang suriah

Kumpulan berita perang suriah, ditemukan 740 berita.

Militer Suriah gagalkan serangan besar gerilyawan di Aleppo

Pasukan Pemerintah Suriah dan petempur sekutunya telah sepenuhnya mematahkan serangan besar oleh sedikitnya 12 ...

Suriah bantah gunakan senjata kimia dalam pertempuran

Kementerian Luar Negeri Suriah pada Rabu (26/10) membantah pasukan pemerintah menggunakan senjata kimia selama ...

Trump sebut kebijakan Hillary di Suriah picu Perang Dunia Ketiga

Calon presiden Amerika Serikat dari Partai Republik Donald Trump menyebut rencana calon presiden dari Partai Demokrat ...

Bentrokan meletus begitu gencatan senjata Aleppo berakhir

Bentrokan hebat antara pasukan rezim dan pemberontak meletus di beberapa daerah di Kota Aleppo pada Sabtu (22/10) ...

Tentara Suriah terbukti gunakan gas berbahaya

Sebuah penyelidikan internasional menyimpulkan pasukan pemerintah Suriah bertanggung jawab atas serangan gas beracun ...

Rusia perpanjang 24 jam gencatan senjata di Aleppo

Menteri Pertahanan Rusia menyatakan Moskow memperpanjang sehari lagi "jeda kemanusiaan" di Aleppo, Suriah, yang ...

Ibu Negara Suriah tolak tawaran tinggal di luar negeri

Ibu Negara Suriah Asma al-Assad mengatakan ia menolak tawaran berulang untuk meninggalkan negaranya yang sedang ...

Rusia umumkan gencatan senjata delapan jam di Aleppo

Rusia menyatakan pasukannya dan tentara rezim Suriah sejenak akan menghentikan serangan di Aleppo pada Kamis, seiring ...

Pemberontak Suriah rebut Dabiq dari ISIS

Petempur pemberontak yang mendapat dukungan Turki pada Minggu (16/10) merebut kota kecil Dabiq di bagian utara Suriah ...

Prancis tak akan kendur menekan Rusia menyangkut Suriah

Presiden Prancis Francois Hollande menyatakan bahwa dia tidak akan mengendurkan tekanan kepada Rusia menyangkut ...

Pembicaraan soal Suriah berakhir tanpa kesepakatan

Pembicaraan antara menteri luar negeri dari Amerika Serikat, Rusia, Turki, Iran, Jordania, Mesir, Arab Saudi, Qatar ...

KBRI Doha siapkan langkah antisipasi di Messaid

Kedutaan Besar Republik Indonesia di Doha, Qatar, menyiapkan langkah antisipasi di Messaid untuk mengatasi masalah ...

Putin tandatangani kesepakatan Rusia untuk gunakan pangkalan Suriah

Presiden Rusia Vladimir Putin menandatangani kesepakatan dengan pemerintah Suriah soal izin bagi Rusia untuk ...

Sekjen baru PBB: kini saatnya atasi perpecahan soal Suriah

Sekretaris jenderal PBB yang baru diangkat Antonio Guterres pada Kamis (13/10) mengatakan sekarang saatnya mengatasi ...

PBB tunjuk Antonio Guterres menjadi sekjen baru

Majelis Umum PBB pada Kamis (13/10) secara resmi menunjuk Antonio Guterres sebagai sekretaris jenderal baru ...