#per september 2024

Kumpulan berita per september 2024, ditemukan 4.249 berita.

Bintan Marathon 2024 siap digelar, targetkan 2.000 peserta

Sebanyak 2.000 pelari dari dalam dan luar negeri ditargetkan berpartisipasi dalam Mandiri Bintan Marathon 2024, yang ...

Pengunjung Candi Borobudur uji coba lapangan parkir baru

Pengunjung Candi Borobudur di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, melakukan uji coba lapangan parkir baru di kawasan ...

Pertamina sediakan tiga armada avtur dukung Bali International Airshow

PT Pertamina Patra Niaga melalui unit operasi Aviation Fuel Terminal (AFT) Bandara I Gusti Ngurah Rai menyediakan tiga ...

PLN Papua harapkan dukungan masyarakat untuk pengerjaan elektrifikasi

PT PLN (Persero) mengharapkan dukungan masyarakat untuk memperlancar proses pengerjaan elektrifikasi pada ...

Pertamina perluas distribusi global avtur terbarukan 

PT Pertamina Patra Niaga memperluas distribusi secara global avtur terbarukan (Sustainable Aviation Fuel /SAF) yang ...

BI: Rupiah terus menguat seiring naiknya aliran masuk modal asing

Bank Indonesia (BI) menyebutkan nilai tukar rupiah terus menguat seiring dengan meningkatnya aliran masuk modal ...

IHSG ditutup melemah di tengah "wait and see" kebijakan The Fed

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Rabu sore ditutup melemah seiring pelaku pasar masih ...

Balai TN Gunung Rinjani kenakan tarif penggunaan drone bagi wisatawan

Balai Taman Nasional Gunung Rinjani (TNGR) menerapkan aturan perizinan dan pengenaan tarif penggunaan pesawat udara ...

Pilkada 2024

Bawaslu RI selenggarakan Rakornas Sentra Gakkumdu pada Kamis

Badan Pengawas Pemilu RI menyelenggarakan Rapat Koordinasi Nasional Sentra Penegakan Hukum Terpadu (Gakkumdu) pada ...

Bandara Lombok siap mendukung ajang MotoGP Indonesia 2024

PT Angkasa Pura Indonesia Bandara Lombok siap mendukung kegiatan MotoGP 2024 yang digelar di Sirkuit Internasional ...

Dampak kekeringan meluas di Kabupaten Batang, hingga delapan desa

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Batang, Jawa Tengah, menyebutkan musim kemarau yang melanda di daerah ini telah ...

Erick Thohir: Merger BUMN Karya tidak akan rampung dalam waktu dekat

Menteri Badan Usaha Miliki Negara (BUMN) Erick Thohir menyampaikan merger BUMN Karya kemungkinan besar tidak akan ...

PON Aceh Sumut 2024

Menerbangkan tarung derajat jadi bela diri internasional

Seni bela diri merupakan khazanah budaya sebuah bangsa dan Indonesia memiliki ilmu bela diri yakni silat dari beragam ...

Rupiah stagnan setelah BI turunkan suku bunga BI-Rate

Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS pada perdagangan Rabu ditutup stagnan setelah Rapat Dewan Gubernur Bank ...

Pasukan AS sepenuhnya ditarik dari Niger

Pejabat Pentagon pada Senin (16/9) menyatakan penarikan pasukan Amerika Serikat (AS) dari Niger telah ...