#penyelenggaraan ibadah haji

Kumpulan berita penyelenggaraan ibadah haji, ditemukan 2.387 berita.

MKD minta Tempo klarifikasi pemberitaan anggota DPR terima suap haji

Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) DPR RI meminta kepada Majalah Tempo untuk memberikan klarifikasi soal pemberitaan ...

Anggota DPR pastikan Pansus Angket Haji bukan untuk serang PBNU

Anggota Komisi VIII DPR RI Maman Imanulhaq memastikan pembentukan Panitia Khusus (Pansus) Angket Haji 2024 bukan ...

Pansus Haji, Ketum PBNU sebut tak ada alasan cukup bagi pembentukannya

Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Yahya Cholil Staquf mengatakan pihaknya bertanya-tanya mengenai ...

Info Haji 2024

Tiga haji asal Sumatera Utara masih dirawat di Tanah Suci

Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Debarkasi Medan menyebutkan tiga haji asal Sumatera Utara hingga kini masih ...

DAMRI Sukses Antarkan 311 Ribu Jemaah Haji Tahun 2024

Jakarta (ANTARA) – DAMRI sukses melayani penyelenggaraan masa Angkutan Haji 1445 H/2024 M dengan total jemaah 311.712 ...

Humaniora kemarin, penutupan operasional haji hingga gempa Kuningan

Sejumlah berita humaniora pada Kamis yang banyak mendapat perhatian pembaca dan masih menarik untuk disimak pagi ini, ...

BPKH tunjuk UUS Bank DKI jadi bank pengelola keuangan haji

Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) menunjuk  Unit Usaha Syariah (UUS) Bank DKI menjadi salah satu bank umum ...

Video

Menag Yaqut sebut penyelenggaraan haji 2024 lebih baik dari sebelumnya

ANTARA - Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas resmi menutup operasional penyelenggaraan Ibadah haji 1445 Hijriah/2024 ...

Info Haji 2024

Menag paparkan sejumlah indikator kesuksesan penyelenggaraan haji

Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas memaparkan sejumlah indikator kesuksesan penyelenggaraan ibadah haji 1445 ...

Info Haji 2024

Menag resmi tutup operasional haji 2024

Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas resmi menutup operasional penyelenggaraan Ibadah haji 1445 Hijriah/2024 ...

UUS Bank Jatim resmi jadi Bank Penerima Setoran BPIH 2024-2027

Unit Usaha Syariah (UUS) PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur Tbk (Bank Jatim) resmi menjadi Bank Penerima Setoran ...

Info Haji 2024

Kemenag puji kerja keras PPIH Embarkasi/Debarkasi Medan layani jamaah

Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kanwil Kemenag) Provinsi Sumatera Utara memuji kerja keras Panitia Penyelenggara ...

Info Haji 2024

BPKH akan ikuti prosedur jika dipanggil Pansus Angket Haji

Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) menyatakan akan mengikuti seluruh prosedur yang diperlukan jika nantinya dipanggil ...

Info Haji 2024

Jaga akuntabilitas dana haji, BPKH raih predikat WTP ke-6 beruntun

Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) kembali meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan ...

Asbisindo dorong penguatan ekosistem haji-umrah untuk potensi ekonomi

Asosiasi Bank Syariah Indonesia (Asbisindo) terus mendorong penguatan ekosistem haji dan umrah serta efek bergandanya ...