#penjualan kendaraan bermotor

Kumpulan berita penjualan kendaraan bermotor, ditemukan 207 berita.

Menperin minta jangan ada PHK di tengah tekanan industri otomotif

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita meminta jangan ada pemutusan hubungan kerja (PHK) terhadap para ...

Menperin: Kelesuan pasar membuat industri otomotif tertekan

Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang Kartasasmita menyebut kelesuan pasar sebagai faktor utama yang ...

Menteri Perindustrian: GJAW 2024 bantu bangkitkan penjualan otomotif

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita mengemukakan bahwa penyelenggaraan pameran otomotif Gaikindo Jakarta ...

VKTR catat laporan keuangan dan penjualan positif

PT VKTR Teknologi Mobilitas Tbk (VKTR) mencatat laporan keuangan dan penjualan dalam kuartal ketiga 2024 menunjukkan ...

AAUI adakan Indonesia Rendezvous ke-28 di Bali

Asosiasi Asuransi Umum Indonesia (AAUI) kembali mengadakan Indonesia Rendezvous 2024 ke-28 di Kawasan Nusa Dua, ...

Gaikindo pertimbangkan revisi target penjualan imbas daya beli turun

Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) mempertimbangkan untuk merevisi target penjualan kendaraan ...

OJK: Pembiayaan kendaraan listrik capai Rp29,07 triliun per Agustus

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat penyaluran pembiayaan kendaraan listrik per Agustus 2024 mencapai Rp29,07 triliun ...

BYD Seal salip pemain lama, sabet posisi kedua setelah penjualan Camry

BYD Seal, “anak baru” di pasar otomotif berhasil mengalahkan para pemain utama dalam perlombaan penjualan ...

Pemprov Jatim optimistis industri otomotif terus tumbuh positif 

Pemerintah Provinsi Jawa Timur optimistis jika industri otomotif terus menunjukkan tren pertumbuhan positif dimana per ...

Kemarin ada pameran patung, perilisan ulang album Badai Pasti Berlalu

Kanal berita gaya hidup, hiburan, teknologi, dan otomotif ANTARA pada Minggu (25/8) di antaranya menyiarkan ...

OJK perkuat pengembangan produk asuransi kesehatan

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memperkuat pengembangan produk asuransi kesehatan untuk mendukung geliat penetrasi dan ...

AAUI sebut penjualan kendaraan bermotor melambat pengaruhi premi

Asosiasi Asuransi Umum Indonesia (AAUI) menyebutkan penjualan kendaraan bermotor yang melambat pada 2024 mempengaruhi ...

Pendapatan Oona Insurance Indonesia naik 5,3 persen pada semester I

Direktur Utama dan CEO Oona Insurance Indonesia Vincent C Soegianto menyatakan perusahaannya mencatatkan ...

OJK: Pembiayaan kendaraan bermotor meningkat jadi Rp402,43 triliun

Kepala Eksekutif Pengawas Lembaga Pembiayaan, Perusahaan Modal Ventura, Lembaga Keuangan Mikro, dan Lembaga Jasa ...

Artikel

GIIAS 2024, menjaga optimisme industri otomotif saat daya beli menurun

Jika dibandingkan dengan komoditas lainnya, kendaraan bermotor memang bukanlah termasuk kebutuhan primer. Namun, bagi ...