#penerima zakat

Kumpulan berita penerima zakat, ditemukan 394 berita.

Ribuan warga "serbu" pembagian zakat keluarga gubernur Kalteng

Ribuan warga di Kota Palangka Raya "menyerbu" tempat pembagian zakat keluarga besar Gubernur Kalimantan Tengah, ...

Zakat di Indonesia antara potensi dan realisasi

Zakat bagi sebagian masyarakat yang telah mampu menjadi suatu kewajiban yang sudah disadari untuk dibayarkan. Di ...

Zakat fitrah bertujuan menggembirakan sesama saat Lebaran

Mubaligh asal Kota Sawahlunto, Sumatera Barat (Sumbar), Zainal Asri, mengatakan kewajiban menunaikan zakat fitrah ...

Baznas Bukittinggi salurkan zakat bagi petugas kebersihan

Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Bukittinggi, Sumatera Barat (Sumbar), menyalurkan zakat bagi 141 petugas ...

Ribuan warga di Blitar antre zakat

Sebanyak 5.000 warga rela antre dan berdesak-desakan hingga berjam-jam untuk mendapatkan zakat dari seorang pengusaha ...

Mubaligh: hakikat zakat mendidik umat raih kesejahteraan

Hakikat menunaikan kewajiban zakat bagi umat muslim untuk mendidik umat menyadari pentingnya meraih hidup yang ...

Ahok: zakat mengajari bersyukur

Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama mengatakan membayar zakat, infak dan sedekah mengingatkan manusia untuk ...

Baznas: penyaluran zakat dengan Go-Jek hindari antre

Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) berinovasi menyalurkan zakat kepada penerimanya dengan menggunakan jasa kurir ojek ...

Maluku Utara tetapkan zakat fitrah Rp35 ribu

Sejumlah kabupaten di Maluku Utara (Malut) menetapkan besaran zakat fitrah sebesar Rp35 ribu atau beras sebanyak 2,5 ...

Baznas bentuk tim "Pasukan Umar bin Khatab"

Badan Amil Zakat Nasional menggerakkan tim khusus yang diberi nama "Pasukan Umar bin Khattab" untuk berkeliling ...

Baznas salurkan lima program zakat khusus Ramadhan

Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) menyalurkan dana zakat yang terbagi dalam lima program berbeda khusus di bulan ...

Baznas imbau masyarakat tidak salurkan zakat perorangan

Direktur Umum Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kiagus M Tohir mengimbau masyarakat agar tidak menyalurkan zakat ...

Tiga upaya Kemenag optimalkan pengelolaan zakat

Zakat adalah salah satu dari rukun Islam yang wajib dikeluarkan untuk membersihkan harta sekaligus agar kapital tidak ...

BAZ Pariaman salurkan zakat Rp3,3 miliar

Badan Amil Zakat (BAZ) Kota Pariaman, Sumatera Barat, akan menyalurkan dana zakat periode 2016 sebanyak Rp3,3 miliar ...

Ketum Baznas: potensi zakat Indonesia Rp200 triliun

Ketua Umum Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Didin Hafidhuddin menyatakan potensi zakat Indonesia mencapai Rp200 ...