#pencari keadilan

Kumpulan berita pencari keadilan, ditemukan 364 berita.

Mafia Peradilan Merusak Mahkamah Agung

Mantan Hakim Agung (MA) Laica Marzuki mengungkapkan, mafia peradilan telah merusak kredibilitas Mahkamah Agung (MA) ...

Fopin: Tegakkan Supremasi Hukum Tanpa Pandang Bulu

Forum Peduli Indonesia (FOPIN) bersama Laskar Merah Putih menuntut pemerintah untuk menegakkan supremasi hukum tanpa ...

Ketua MA Perintahkan Pengadilan Siap Diperiksa BPK

Ketua Mahkamah Agung (MA), Harifin A Tumpa, meminta semua jajaran pengadilan mulai 2009 harus membuka diri untuk ...

MA Keluarkan SK Biaya Perkara

Mahkamah Agung (MA) mengeluarkan surat keputusan (SK) tentang biaya perkara yang berlaku bagi MA dan pengadilan ...

Suciwati Harapkan DPR Tuntaskan Kasus Munir

Istri (alm) Munir, Suciwati berharap kalangan DPR mendorong penuntasan kasus pembunuhan aktivis HAM Munir sehingga ...

Hapus Stigma Advokat "Maju Tak Gentar Membela Yang Bayar"

Advokat diharapkan tidak hanya membela orang-orang yang mampu membayar, tapi juga bisa memberikan bantuan hukum kepada ...

Kunjungan Ketua KPK Harus Tuai Hasil Nyata Bagi Rakyat Papua

Kunjungan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Antasari Azhar ke Papua harus menuai hasil yang nyata bagi rakyat ...

Kisruh Pilkada Lampung Utara, Wilayah Kewenangan MK

Perselisihan hasil pemilihan kepala daerah (pilkada) Lampung Utara adalah tetap ada dalam kewenangan Mahkamah ...

MA Sediakan Informasi Putusan Online

Mahkamah Agung (MA) menyediakan informasi tentang putusan secara online melalui situs webnya, untuk memudahkan ...

Jaksa Tuansyah Hasibuan Diberhentikan Karena Suap

Jaksa Tuansyah Hasibuan SH yang menjabat Kepala Seksi Upaya Hukum dan Eksaminasi pada Asisten Tindak Pidana Umum ...

Polri Pertanyakan Kewenangan Penyidikan Kejaksaan

Kepolisian Republik Indonesia (Polri) dalam uji materiil UU No 16 Tahun 2004 tentang Kejaksaan, juga sesikap dengan ...

Pakar: Mafia Peradilan Sulitkan Pemberantasan Korupsi

Pakar hukum Universitas Andalas (Unand), Dr Teguh Sulistio menilai, praktik mafia peradilan mempersulit pemberantasan ...

Ikadin Minta Langkah Preventif Hadapi Tenggat Waktu Pengadilan Tipikor

Ikatan Advokat Indonesia (Ikadin) meminta Mahkamah Agung (MA) untuk mengambil langkah preventif apabila UU Pengadilan ...

Komnas HAM Ajak Pemerintah Efektifkan Sistem Keadilan Domestik

Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) mengajak pemerintah mengefektifkan sistem keadilan domestik dalam ...

MA Ragukan Hasil Survei TII

Mahkamah Agung (MA) meragukan hasil survei Transparansi Internasional Indonesia (TII) yang menyatakan seratus persen ...