#penanganan pengungsi

Kumpulan berita penanganan pengungsi, ditemukan 680 berita.

Kemensos siapkan Rp7,3 miliar pulihkan ekonomi rakyat Papua

Menteri Sosial (Mensos) Agus Gumiwang mengatakan pihaknya menyiapkan Rp7,3 miliar sebagai upaya pemulihan ekonomi ...

Kemenko Polhukam tegaskan tak ada pengusiran pencari suaka Kalideres

Tidak ada pengusiran paksa terhadap pencari suaka di Kalideres, Jakarta untuk mengosongkan gedung bekas kodim, kata ...

Ombudsman soroti pelayanan publik dasar di Nduga yang lumpuh

Ombudsman RI menyoroti pelayanan publik dasar di Kabupaten Nduga, Papua, sejak Desember 2018 hingga hingga tidak ...

Pemerintah Indonesia-Iran bahas repatriasi pengungsi

Pemerintah RI dan Pemerintah Iran dalam Pertemuan ke-5 Konsultasi Konsuler Indonesia-Iran yang berlangsung pada 26-28 ...

Anak pencari suaka akan bersekolah di Pekanbaru dengan sistem zonasi

Pemerintah Indonesia menyepakati bahwa anak pencari suaka yang sudah berstatus pengungsi dari luar negeri bisa mendapat ...

Pemerintah diminta tak telantarkan pencari suaka

Anggota Komisi I DPR Charles Honoris meminta pemerintah tidak menelantarkan 1.000 orang lebih pencari suaka yang saat ...

Kemenko Polhukam tangani permasalahan pencari suaka di Tanjungpinang

Kementerian Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Kemenko Polhukam) menangani permasalahan pencari suaka di ...

Satgas penanganan pengungsi luar negeri perlu dibentuk di Pekanbaru

Pemerintah Kota Pekanbaru lewat Badan Kesatuan Bangsa (Kesbangpol) dan Dinas Pendidikan (Disdik) diminta untuk ...

Kemenko Polhukam mendesak UNHCR atasi pengungsi di Pekanbaru

Unjuk rasa yang dilakukan pengungsi dari luar negeri di Pekanbaru, Riau sebanyak dua kali dalam bulan ini mendapatkan ...

Dirjen Imigrasi : waspadai perdagangan orang manfaatkan pengungsi

Antisipasi harus dilakukan untuk mencegah terjadinya perdagangan manusia beroperasi di Indonesia dengan menyusup ...

Indonesia punya catatan baik bantu pengungsi

Indonesia punya catatan yang baik memberikan bantuan kepada pengungsi dan pencari suaka meski tidak secara resmi ...

Imigrasi amankan tiga WNA asal Afghanistan dan Nigeria

Tiga warga negara asing (WNA), dua asal Afghanistan serta satu asal Nigeria, terjaring razia di hotel di daerah Jakarta ...

Kupang dan Aceh jadi lokasi latihan SAR nasional pengungsi LN

Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan Klas A Kupang, Nusa Tenggara Timur, Emi Friezer mengatakan Kupang dan Aceh ...

Basarnas Kupang gelar latihan penyelamatan pengungsi luar negeri

Kantor Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Kelas A Kupang, Nusa Tenggara Timur menggelar pelatihan pertolongan dan ...

Rudenim lepaskan enam pengungsi luar negeri dari sel isolasi

Rumah Detensi Imigrasi Pekanbaru akhirnya membebaskan enam pengungsi luar negeri dari sel isolasi setelah sebelumnya ...