#pemkot surakarta

Kumpulan berita pemkot surakarta, ditemukan 862 berita.

Gibran tanggapi munculnya selebaran kritikan terhadap pemerintah

Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka menanggapi munculnya selebaran berisi kritikan terhadap pemerintah setempat ...

Pemkot Surakarta optimistis akhir September capai kekebalan kelompok

Pemerintah Kota Surakarta optimistis mampu mencapai kekebalan kelompok pada akhir September 2021 menyusul percepatan ...

UNS lakukan PTM mulai minggu depan

Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta akan melakukan perkuliahan tatap muka (PTM) mulai minggu depan seiring dengan ...

Pemerintah jadikan penanganan kawasan kumuh di Solo percontohan

Pemerintah pusat akan menjadikan penanganan kawasan kumuh di Kota Solo sebagai percontohan bagi daerah lain yang ada di ...

Menko PMK: Kepala daerah jangan stok vaksin COVID-19 untuk percepatan

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Muhadjir Effendy meminta kepala daerah agar ...

Menko PMK dukung pembangunan ulang Rumah Susun Semanggi

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Muhadjir Effendy mendukung pembangunan ulang ...

Tim Jatanras Polda Jateng ungkap pemerasan pejabat di Solo

Tim Jatanras Polda Jawa Tengah mengungkap kasus pemerasan pejabat di lingkungan Pemerintah Kota Surakarta dengan ...

Suporter Persis Solo divaksinasi

Suporter Persis Solo, Pasoepati, menjalani vaksinasi COVID-19 di Gelanggang Pemuda Bung Karno di ...

Menko Airlangga pastikan perlindungan sosial masyarakat sudah berjalan

Menko Bidang Perekonomian RI Airlangga Hartarto memastikan perlindungan sosial kepada masyarakat di tengah pandemi ...

Surakarta fokus vaksinasi COVID-19 ibu hamil dan anak di atas 12 tahun

Pemerintah Kota Surakarta, Jawa Tengah, untuk saat ini fokus melakukan vaksinasi COVID-19 untuk ibu hamil, ibu menyusui ...

Aria Bima janjikan tukang sapu jalan segera peroleh vaksin

Wakil Ketua Komisi VI DPR RI Aria Bima menjanjikan tukang sapu jalan segera memperoleh suntikan vaksin mengingat ...

Ganjar apresiasi antusiasme siswa di Solo ikuti program vaksinasi

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengapresiasi antuasiasme siswa di Kota Solo yang mengikuti program vaksinasi ...

Bantuan ke UMKM perlu diperpanjang guna atasi dampak dari PPKM

Anggota Komisi VI DPR RI Rafli menginginkan agar bantuan kepada UMKM seperti program Bantuan Produktif Usaha Mikro ...

Kowantara: Ketentuan 20 menit makan di warteg perlu ditinjau ulang

Ketua Komunitas Warung Tegal Nusantara (Kowantara) Mukroni mengemukakan ketentuan waktu operasional dan makan di tempat ...

Pemkot Surakarta perbolehkan PKL layani makan di tempat

Pemerintah Kota Surakarta mulai memperbolehkan pedagang kaki lima (PKL) melayani konsumen untuk makan di tempat seiring ...