#pemerintah kpu

Kumpulan berita pemerintah kpu, ditemukan 83 berita.

Bamsoet ingatkan komitmen pasangan calon Pilkada tak kerahkan massa

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mengingatkan pentingnya komitmen para pasangan calon peserta Pilkada Serentak 2020 ...

Legislator setuju aturan tegas larang eks pecandu maju pilkada

Anggota Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI Mardani Ali Sera setuju terkait dorongan sejumlah pihak terhadap ...

Tito sampaikan urgensi Perppu Pilkada menjadi UU

Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian menyampaikan urgensi dikeluarkannya penetapan Peraturan Pemerintah ...

KPU Pasaman Barat tunggu regulasi pelaksanaan tahapan Pilkada 2020

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pasaman Barat, Sumatera Barat (Sumbar), masih menunggu instruksi dan regulasi ...

Bawaslu: Tidak ada penundaan pilkada dalam UU

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) menyebutkan tidak ada istilah penundaan pemilihan kepala daerah (pilkada) dalam ...

Telaah

Pilkada 2020 jangan munculkan PR seperti 2018

Sebanyak 270 pemilihan kepala daerah pada 23 September 2020 tinggal tujuh bulan lagi sehingga yang menjadi pertanyaan ...

KPU Tanjungpinang kembali dikecewakan wali kota

Komisi Pemilihan Umum Kota Tanjungpinang, Kepulauan Riau, kembali dikecewakan Wali Kota Syahrul terkait janji ...

Sudah saatnya Indonesia terapkan pemilu secara elektronik

Pengamat politik dari Universitas Syiah Kuala, Effendi Hasan, menyatakan sudah saatnya Indonesia menerapkan sistem ...

Gerindra setuju evaluasi total sistem Pemilu

Ketua DPP Partai Gerindra Ahmad Riza Patria mengatakan partainya setuju dilakukannya evaluasi total sistem Pemilu, ...

Merayakan Demokrasi Indonesia

Pesta demokrasi dan peran ki petinggi di Tengger

Ki petinggi, atau Sesepuh masyarakat Suku Tengger di Desa Ngadisari, Kecamatan Sukapura, Kabupaten Probolinggo, Jawa ...

Mendagri minta masyarakat proaktif daftar perekaman KTP-el

Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo mengimbau masyarakat untuk proaktif mendaftarkan perekaman KTP - el, sehingga ...

Wiranto gelar Rakorsus bahas antisipasi konflik kampanye terbuka

Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Wiranto menggelar rapat koordinasi khusus ...

Akademisi sebut tim kampanye harus terapkan strategi kehumasan

Akademisi dari Universitas Jenderal Soedirman, Wisnu Widjanarko mengingatkan pentingnya menerapkan strategi kehumasan ...

PPP: Semua fraksi sepakat kotak suara berbahan karton

Anggota Komisi II DPR RI dari Fraksi PPP, Achmad Baidowi mengatakan kotak suara berbahan karton yang akan digunakan ...

Telaah

Adakah "exit strategy" Otsus Papua menjelang 2021?

Oleh: Velix Wanggai *) Tujuh belas tahun telah berlalu. Tepatnya, 21 November 2018, sebuah syukuran digelar oleh ...