#pembiayaan hijau

Kumpulan berita pembiayaan hijau, ditemukan 275 berita.

PLN kolaborasi pendanaan wujudkan target 75 GW pembangkit EBT 2040

PT PLN (Persero) mengajak semua pihak berkolaborasi dalam penyediaan pendanaan hijau untuk membangun pembangkit energi ...

PLN galang investasi hijau di COP29 Azerbaijan

PT PLN (Persero) memaparkan strategi pembiayaan transisi energi guna mendukung visi swasembada energi di tanah air, ...

BCA respons soal pemangkasan suku bunga The Fed 25 bps

PT Bank Central Asia (Tbk) atau BCA menyampaikan, pemangkasan suku bunga bank sentral AS atau The Fed tidak akan secara ...

RI serukan penguatan kerja sama multilateral pada pertemuan IMF-WBG

Indonesia, yang direpresentasikan oleh Wakil Menteri Keuangan (Wamenkeu) Thomas Djiwandono, menyerukan penguatan kerja ...

Telaah

Mengarusutamakan kesetaraan gender untuk ekonomi berkelanjutan

Keterlibatan perempuan dalam politik dan ekonomi di Indonesia telah menjadi topik penting selama beberapa dekade ...

OJK: Pembiayaan kendaraan listrik capai Rp29,07 triliun per Agustus

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat penyaluran pembiayaan kendaraan listrik per Agustus 2024 mencapai Rp29,07 triliun ...

Menperin: Penerapan prinsip industri hijau tingkatkan nilai tambah

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita mengatakan penerapan prinsip industri hijau akan secara langsung ...

Pemprov Kalsel: BI berkomitmen kembangkan pembiayaan ekonomi hijau

Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan (Pemprov Kalsel) menilai Kantor Perwakilan Bank Indonesia (KPw BI) Kalsel ...

ISF 2024

Urgensi "green financing" di tengah darurat krisis iklim global

Pada era globalisasi dan arus modernisasi yang kian pesat, dunia tengah dihadapkan pada tantangan terbesar dalam ...

ISF 2024

Perdagangan karbon dorong pembiayaan perubahan iklim

Utusan Khusus Presiden untuk Global Blended Finance Alliance (GBFA) Mari Elka Pangestu mengatakan penciptaan ...

New Development Bank berniat perluas penggunaan mata uang lokal

New Development Bank (NDB) berniat memperluas penggunaan mata uang lokal guna membiayai pembangunan berkelanjutan ...

Bank DBS Indonesia gabung Asosiasi Ekosistem Mobilitas Listrik

PT Bank DBS Indonesia bergabung menjadi anggota Asosiasi Ekosistem Mobilitas Listrik (AEML). “Keanggotaan kami ...

BNI: Penyaluran kredit korporasi capai Rp403,1 triliun di semester I

PT Bank Negara Indonesia Persero Tbk (BNI) mencatat penyaluran kredit untuk segmen korporasi tumbuh 18,7 persen secara ...

Pidato RAPBN 2025

10 tahun pemerintahan Jokowi bagi kemajuan ekonomi dan kesejahteraan

Pertumbuhan ekonomi bangsa Indonesia terus dipacu sejalan dengan upaya untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. ...

Portofolio hijau Bank Mandiri tercatat Rp139 triliun per Juni 2024

Direktur Keuangan dan Strategi PT Bank Mandiri (Persero) Tbk Sigit Prastowo mengatakan total portofolio hijau perseroan ...