#peluang pasar

Kumpulan berita peluang pasar, ditemukan 1.571 berita.

G20 Indonesia

Bank Mandiri: LCS buat pengelolaan tekanan rupiah semakin baik

Direktur Utama PT Bank Mandiri Tbk Darmawan Junaidi menilai penerapan kerja sama transaksi menggunakan mata uang lokal ...

Sesuai arahan Presiden, LKPP ingin ciptakan pasar industri domestik

Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) berkeinginan menciptakan pasar industri dalam negeri seiring ...

Emil apresiasi inovasi petani milenial bangkitkan perekonomian warga

Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil atau akrab disapa Kang Emil mengapresiasi inovasi petani milenial Kabupaten Sukabumi, ...

Kedai kopi asal Indonesia kembali diresmikan di Mesir

Atase Perdagangan KBRI Kairo Irman Adi Purwanto menyampaikan bahwa kedai kopi asal Indonesia kembali diresmikan di ...

LKPP: Belanja pemerintah Rp1.200 triliun bisa jadi peluang pasar UMKM

Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah (LKPP) Abdullah Azwar Anas mengatakan terdapat potensi ...

Artikel

Budi daya tanaman endemik peluang ekspor di tengah pandemi

Ketika banyak orang pesimistis merintis usaha di tengah pandemi COVID-19, sebenarnya ada peluang besar yang belum ...

Koenigsegg luncurkan penggerak listrik buatan mereka sendiri

Koenigsegg dikabarkan akan meluncurkan sebuah unit penggerak listrik baru yang dikembangkan oleh perusahaan dengan ...

Maluku ekspor 8,5 ton pala organik ke Eropa

Provinsi Maluku mengekspor pala organik sebanyak 8,5 ton langsung dari Pelabuhan Yos Sudarso Ambon ke ...

Chery optimistis mampu rebut pasar segmen mobil SUV di Indonesia

GM Marketing PT Chery Motor Indonesia Rifkie Setiawan optimistis Chery mampu merebut pasar segmen mobil sport ...

Waskita Beton targetkan nilai kontrak baru tumbuh 30 persen pada 2022

PT Waskita Beton Precast Tbk (WSBP) menargetkan kontrak baru sebesar Rp3,5 triliun pada 2022, tumbuh sekitar 30 persen ...

Penjualan listrik PLN naik 5,77 persen di 2021

PT PLN (Persero) mencetak kenaikan penjualan listrik 257.634 gigawatt jam (GWh) sepanjang 2021 atau naik 5,77 persen ...

Untidar kerja sama peningkatan pendidikan dengan BSAA Belarus

Universitas Tidar (Untidar) Magelang, Jawa Tengah menjalin kerja sama dengan Belarusian State Agricultural ...

Keluarga UAV Wing Loong China sambut kehadiran model all-composite

Keluarga pesawat nirawak (unmanned aerial vehicle/UAV) besar Wing Loong yang dikembangkan secara mandiri di China ...

UMKM NTB siap ekspor 240 ton kopi robusta ke Turki

Usaha Dagang (UD) Berkah Alam salah satu usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) binaan Kantor Perwakilan Bank Indonesia ...

Pemkab Kediri beri pelatihan keterampilan remaja putus sekolah

Pemerintah Kabupaten Kediri, Jawa Timur, memberikan pelatihan ketwrampilan remaja putus sekolah di Unit Pelaksana ...