#pelajar madrasah

Kumpulan berita pelajar madrasah, ditemukan 108 berita.

PPAN diharapkan sejalan dengan agenda diplomasi ekonomi Indonesia

Program Pertukaran Pemuda Antar-Negara (PPAN), yang telah diselenggarakan oleh Kementerian Pemuda dan Olahraga sejak ...

Menag akui pembelajaran tatap muka masih yang paling efektif

Menteri Agama Fachrul Razi mengakui bahwa pembelajaran tatap muka di depan kelas saat ini masih yang paling efektif ...

MAN 2 Kudus raih empat medali emas dalam kompetisi ISIF 2020

Sejumlah pelajar Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 2 Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, berhasil menyabet empat medali emas serta ...

Meski pandemi, kualitas belajar daring di Banda Aceh harus meningkat

Wali Kota Banda Aceh, Provinsi Aminullah Usman meminta kepada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) setempat agar ...

XL salurkan 500.000 paket internet gratis pelajar madrasah di Jabar

PT XL Axiata Tbk bekerja sama dengan Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jawa Barat menyalurkan hingga ...

Lomba karya tulis ilmiah "MYRES" 2020 diikuti 5.600 pelajar madrasah

Sebanyak 5.600 pelajar madrasah seluruh Indonesia telah mendaftar untuk menjadi peserta pada ajang lomba karya ...

61 putra-putri Papua terima beasiswa pendidikan Kemenag

Kementerian Agama menggelontorkan program beasiswa pendidikan bagi 61 putra-putri Papua di Provinsi Papua Barat untuk ...

Foto

Bantuan internet untuk belajar daring

Sejumlah pelajar Madrasah Tsanawiyah Al-Hikmah melakukan kegiatan belajar dalam jaringan (daring) saat penyerahan ...

Siswa MAN 1 Pekanbaru sabet "runner up" kompetisi astronomi dunia

Seorang pelajar MAN 1 Pekanbaru Yafi Amri menjadi  "runner up" Kompetisi Astronomi dan ...

Atasi kendala daring, Kemenag Lebak kembangkan pembelajaran kelompok

Kementerian Agama Kabupaten Lebak mengembangkan pembelajaran rolling atau model belajar berkelompok pada ...

Gubernur : Proses akreditasi yang kredibel jamin kualitas madrasah

Gubernur Sumatera Barat Irwan Prayitno menyebut proses akreditasi yang dilakukan di lembaga pendidikan harus kredibel ...

Basarnas Mataram hentikan pencarian pelajar hilang di laut

Tim Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Mataram, Nusa Tenggara Barat, menghentikan upaya pencarian Ridwan Hafiz (17), ...

Tiga tahun mengajar di Riau, guru bahasa Arab dilepas ke Mesir

Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Riau Dr H Mahyudin MA melepas kepulangan empat guru ...

Foto

Drone berdaya asam dari pohon pepaya

Pelajar Madrasah Aliyah Negeri 2 Kota Kediri, Muhammad Azhar Syahruddin melakukan pengisian daya baterai pesawat ...

DPRA desak Disdik evaluasi kebijakan belajar daring

Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Provinsi Aceh (DPRA) Teuku Raja Keumangan, mendesak kepada Dinas Pendidikan setempat ...