#pelacakan covid

Kumpulan berita pelacakan covid, ditemukan 105 berita.

11 bus sekolah di DKI dikerahkan untuk percepatan sebaran vaksin

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta mengerahkan 11 bus sekolah dalam rangka percepatan vaksin penangkal COVID-19 untuk anak ...

Pasien positif Omicron dipindah petugas ke RSPI Sulianti Saroso

Satuan tugas gabungan dari unsur kepolisian, TNI, dan Pemerintah Kota Jakarta Utara memindahkan pasien positif COVID-19 ...

BPBD DKI imbau masyarakat tidak euforia rayakan natal dan tahun baru

Pelaksana tugas Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi DKI Jakarta Sabdo Kurnianto mengimbau ...

Korsel kembangkan teknologi "facial recognition" lacak kasus COVID-19

Pemerintah Korea Selatan mengembangkan dan menguji kecerdasan buatan (artificial inteligence /AI) dalam hal ...

Jubir: Waspada potensi KLB akibat turunnya imunisasi anak saat pandemi

Juru Bicara Vaksinasi COVID-19 Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Siti Nadia Tarmizi meminta kepada pemerintah daerah ...

Menkes: Disiplin pengelola mal terhadap PeduliLindungi menurun

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengemukakan tingkat kedisiplinan sejumlah pengelola pusat perbelanjaan atau mal ...

IDI Bandarlmpung minta ada sanksi tegas tak terapkan PeduliLindungi

Dewan Pembina Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Bandarlampung meminta pemerintah memberikan sanksi tegas terhadap tempat ...

Kapolda Sumut minta Pelabuhan Ajibata sediakan aplikasi PeduliLindungi

Kapolda Sumatera Utara Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak meminta kepada pengelola Pelabuhan Ajibata Danau Toba ...

Kemenkes buat peta jalan penanganan penyakit esensial selain COVID-19

Plt Dirjen Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Kementerian Kesehatan RI Maxi Rein Rondonuwu mengatakan ...

Wamenkes: Inovasi diperlukan untuk mencapai Indonesia sehat

Wakil Menteri Kesehatan RI Dante Saksono Harbuwono mengatakan, inovasi diperlukan untuk mencapai Indonesia sehat, ...

Kemenkes: Check in PeduliLindungi penting untuk pelacakan COVID-19

Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular Langsung Kementerian Kesehatan Siti Nadia Tarmidzi mengingatkan ...

Jubir Penanganan COVID-19: Indonesia siap gelar acara internasional

Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan COVID-19 Reisa Broto Asmoro mengatakan Indonesia siap menggelar acara-acara ...

Gubernur: PPKM Jakarta Level Satu berkat kerja kolosal

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan turunnya status PPKM Jakarta menjadi level satu berkat kerja kolosal ...

Foto

Upaya pelacakan COVID-19 di SMP Negeri 8 Solo

Petugas kesehatan melakukan tes usap PCR kepada siswa di SMP Negeri 8 Solo, Jawa Tengah, Jumat (22/10/2021). Tes usap ...

431 warga Sulut masih dirawat karena COVID-19

Data Satgas Percepatan Penanganan COVID-19 Sulawesi Utara (Sulut) per 18 Oktober 2021 tercatat sebanyak 431 warga masih ...