#pejabat dki

Kumpulan berita pejabat dki, ditemukan 174 berita.

Jakpreneur Fest, kolaborasi pemerintah & swasta pacu UMKM "go global"

Menteri Koperasi dan UKM, Teten Masduki mengatakan kolaborasi antara pemerintah pusat, daerah dan sektor swasta ...

Pejabat DKI bergiliran promosikan produk UMK Jakpreneur

Para kepala dinas Pemerintah Provinsi DKI Jakarta secara bergiliran mempromosikan produk usaha mikro kecil (UMK) ...

Polda Metro: karyawan KPI Pusat laporkan kasus perundungan

Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Yusri Yunus mengungkap adanya laporan dari karyawan Komisi ...

Ini kata pengamat kebijakan publik soal 13 pejabat pratama baru DKI

Pengamat Kebijakan Publik dari Universitas Trisakti Trubus Rahadiansyah menilai pelantikan 13 pejabat tinggi pratama ...

Anies ingatkan 13 pejabat baru miliki visi sama dalam membangun DKI

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengingatkan 13 pejabat tinggi pratama yang baru dilantik agar memiliki visi yang ...

Terpapar COVID-19, Lurah Pondok Bambu meninggal dunia

Lurah Pondok Bambu Angga Sastra Amidjaya meninggal dunia pada Rabu (4/8) malam, saat jalani perawatan di RS Duren ...

Kejaksaan bidik tersangka baru kasus korupsi dana BOS di Jakarta Barat

Penyidik Kejaksaan Negeri Jakarta Barat memberikan sinyal adanya penetapan tersangka baru kasus tindak pidana korupsi ...

"Anak buah" gugat Anies, Wagub: hak setiap warga negara

Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria mengatakan gugatan mantan Kepala Badan Pelayanan Pengadaan Barang dan Jasa ...

Anies digugat mantan Kepala BPPBJ DKI

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan digugat oleh mantan Kepala Badan Pelayanan Pengadaan Barang dan Jasa (BPPBJ) DKI ...

LPSK dan TNI AD bersinergi pulihkan hak saksi dan korban

Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) dan TNI Angkatan Darat (TNI AD) terus bersinergi memulihkan hak saksi dan ...

Ini modus pelecehan seksual terhadap siswa di Penjaringan

Kepolisian Resor (Polres) Metro Jakarta Utara mengungkap modus pelecehan seksual terhadap siswa sebuah yayasan ...

Kantor LPSK tutup sementara akibat pegawai positif COVID-19

Kantor Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) di Jl. Raya Bogor, Ciracas, Jakarta Timur, mengumumkan penutupan ...

Ketua DPRD DKI nilai TGUPP belum efektif

Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetio Edi Marsudi menilai Tim Gubernur Untuk Percepatan Pembangunan (TGUPP) yang dibentuk ...

Ketua DPRD enggan tanggapi soal dugaan intervensi TGUPP ke pejabat DKI

Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetio Edi Marsudi  mengaku enggan menanggapi dugaan intervensi Tim Gubernur Untuk ...

Kejari Jakbar geledah Sudin Pendidikan terkait dugaan korupsi dana BOS

Penyidik Kejaksaan Negeri Jakarta Barat menggeledah Kantor Suku Dinas Pendidikan Wilayah I Jakarta Barat terkait dugaan ...