#parlemen china

Kumpulan berita parlemen china, ditemukan 167 berita.

China tetapkan target pertumbuhan ekonomi sebesar 5 persen pada 2024

Pemerintah China menetapkan target pertumbuhan ekonomi sebesar sekitar 5 persen pada 2024 dan tingkat pengangguran di ...

Jubir: Belanja pertahanan China tumbuh stabil

Juru bicara Kongres Rakyat Nasional atau National People's Congress China (NPC) Lou Qinjian menyebut anggaran ...

PM Li Qiang tak akan bicara ke media dalam sidang parlemen China

Perdana Menteri (PM) Li Qiang tidak akan melakukan konferensi pers lagi seperti yang biasa dilakukan seusai gelaran ...

Presiden Xi Jinping hadiri sidang badan penasihat parlemen China

Presiden Xi Jinping menghadiri pembukaan Sidang Majelis Permusyawaratan Politik Rakyat China (CPPCC) ke-14 yang ...

Laporan dari China

Badan konsultatif Xinjiang tolak tuduhan diskriminasi minoritas

Badan konsultatif pemerintahan provinsi Xinjiang menolak tuduhan diskriminasi terhadap etnis minoritas di salah satu ...

China pertimbangkan RUU untuk perkuat perlindungan lahan pertanian

Anggota parlemen China sedang mempertimbangkan rancangan undang-undang (RUU) guna lebih memperkuat perlindungan lahan ...

Presiden Jokowi tiba di Beijing untuk menghadiri Belt and Road Forum

Presiden Joko Widodo dan Ibu Iriana tiba di Bandar Udara Internasional Peking Beijing, China sekitar pukul 16.15 waktu ...

Jokowi ke Beijing dan Riyadh bahas soal investasi hingga pangan

Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan kerja ke Beijing, China, dan Riyadh, Arab Saudi, Senin, dalam rangka menjalin ...

Penguatan Kerja Sama Kawasan, China Mitra Strategis bagi Parlemen ASEAN

Anggota Badan Kerja Sama Antar Parlemen (BKSAP) DPR RI Puteri Anetta Komarudin mengatakan Republik of China merupakan ...

China dan Rusia sepakat tingkatkan kerja sama dan koordinasi parlemen

Ketua Komite Tetap Kongres Rakyat Nasional (National People's Congress/NPC) China Zhao Leji, dan Ketua Dewan ...

China pertimbangkan sistem akuntabilitas perlindungan laut

Para anggota parlemen China sedang memusyawarahkan sebuah draf revisi Undang-Undang (UU) Perlindungan Lingkungan Laut ...

China sahkan UU lindungi ekosistem Dataran Tinggi Qinghai-Tibet

Anggota parlemen China, Rabu (26/4), memutuskan untuk mengadopsi undang-undang (UU) tentang konservasi ekologis di ...

China tawarkan reunifikasi damai, Taiwan: Hargai demokrasi kami

Taipei pada Minggu meminta Beijing menghargai pilihan rakyat Taiwan untuk hidup di alam demokrasi dan ...

Laporan dari China

China prioritaskan legislasi anti-asing

Kongres Rakyat Nasional China (NPC) memasukkan beberapa rencana prioritas legislasi selama lima tahun ke depan, ...

Laporan dari China

Sidang parlemen China dibuka, soroti diplomasi Xi Jinping

Pembukaan Sidang Komite Nasional ke-14 Majelis Permusyawaratan Politik Rakyat China (CPPCC) di Beijing pada Sabtu sore ...