#paracetamol

Kumpulan berita paracetamol, ditemukan 354 berita.

IDI Lampung: Gangguan ginjal anak bisa dilihat dari produksi urine

Dewan Pakar Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Lampung dr Boy Zaghlul Zaini MKes mengatakan bahwa gejala gangguan ginjal ...

Sudin Kesehatan Jaksel monitor penggunaan obat sirop di puskesmas

Suku Dinas Kesehatan Jakarta Selatan memonitor penggunaan obat sirop di puskesmas dan rumah sakit di wilayahnya ...

Video

Puskesmas di Bandung mulai ganti paracetamol sirup dengan puyer

ANTARA - Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Bandung telah menghentikan penggunaan dan peredaran Paracetamol sirup di seluruh ...

Pemprov DKI Jakarta ikuti arahan Kemenkes soal obat turun panas sirop

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta  mengikuti arahan yang dikeluarkan  Kementerian Kesehatan RI terkait dengan ...

Video

Imbauan IDAI perihal gagal ginjal hingga ajakan tanam padi bergantian

ANTARA - Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) mengimbau semua pihak baik tenaga kesehatan, rumah sakit, maupun ...

Dokter dan apotek di Kota Bogor diimbau tunda pemberian obat sirup

Pemerintah Kota Bogor, Jawa Barat mengimbau pemangku kebijakan bidang kesehatan, khususnya dokter dan apotek serta toko ...

Pemkot Pariaman imbau warga konsultasikan obat panas anak ke dokter

Pemerintah Kota Pariaman, Sumatera Barat, mengimbau warga mengkonsultasikan obat penurun panas untuk anak kepada dokter ...

Apotek di Jakarta Timur mulai hentikan penjualan obat sirup

Sejumlah apotek di Jakarta Timur mulai menghentikan sementara penjualan obat sirup sesuai dengan imbauan Kementerian ...

Kemenkes: Daftar obat senyawa berbahaya di medsos tidak benar

Juru Bicara Kementerian Kesehatan RI Mohammad Syahril mengatakan daftar obat mengandung senyawa berbahaya yang beredar ...

Konsumsi protein berlebihan bisa sebabkan masalah ginjal

Guru Besar Pangan dan Gizi Institut Pertanian Bogor (IPB) Prof. Ali Khomsan mengatakan terlalu banyak mengkonsumsi ...

Video

IDAI Jabar pastikan paracetamol aman dikonsumsi asal sesuai dosis

ANTARA - Ketua Unit Kedokteran Nefrologi Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) Jawa Barat Dany Hilmanto menyebutkan ...

IDI minta orang tua konsultasi ke dokter soal obat penurun panas

Ikatan Dokter Indonesia (IDI) meminta orang tua berkonsultasi kepada dokter tentang penggunaan obat penurun panas bagi ...

Tak perlu panik, tapi tetap awasi bila anak demam setelah imunisasi

Reaksi demam yang terjadi pada anak-anak setelah mendapatkan imunisasi mungkin membuat orangtua menjadi bingung karena ...

Pemerintah stop sementara obat diduga penyebab gagal ginjal akut

Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy menyebut pemerintah menyetop ...

Dinkes Kepri: Waspadai gangguan ginjal akut pada anak

Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kepulauan Riau (Dinkes Kepri) Muhammad Bisri, Rabu, meminta masyarakat untuk mewaspadai ...