#pada 2022

Kumpulan berita pada 2022, ditemukan 147.146 berita.

Ekonom proyeksi PPN 12 persen bakal tambah penerimaan negara Rp75 T

Ekonom Bright Institute Awalil Rizky memproyeksikan, tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) 12 persen bakal menambah ...

Pemerintah diminta miliki satu data pendidikan atasi anak tak sekolah

Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) meminta pemerintah agar mewujudkan satu data pendidikan nasional, khususnya ...

Glenn Samuel sebut "Terima Kasih Masih Disini" bentuk apresiasi diri

Musisi Glenn Samuel mengisahkan inspirasi di balik tembang terbarunya “Terima Kasih Masih Disini”, sebuah ...

Sidang KKEP putuskan AKP Dadang lakukan perbuatan tercela dan PTDH

Sidang Komisi Kode Etik Polri (KKEP) memutuskan bahwa Kabbagops Polres Solok Selatan AKP Dadang Iskandar melakukan ...

Telaah

Memastikan subsidi energi tepat sasaran

Subsidi energi merupakan salah satu instrumen utama Pemerintah untuk melindungi masyarakat miskin dan rentan dari beban ...

Akademisi: Izin penggunaan senjata api oleh polisi perlu dicek ulang

Dosen kajian ilmu kepolisian Sekolah Kajian Stratejik dan Global Universitas Indonesia (SKSG UI) Surya Nita mengatakan ...

Telaah

Melepas pengaruh "shadow economy" untuk optimalisasi penerimaan pajak

Shadow economy atau ekonomi bayangan  merupakan aktivitas ekonomi yang tidak tercatat dalam sistem resmi namun ...

Pemprov Jambi komitmen implementasikan konsep REDD+

Pemerintah Provinsi Jambi terus berupaya dan berkomitmen mengimplementasikan Reducing Emission from ...

Pakar: Model kurikulum harus fleksibel untuk capai visi Indonesia Emas

Guru besar penelitian dan evaluasi pendidikan Uhamka Abdul Rahman A. Ghani memandang model kurikulum pendidikan yang ...

Anggota DPR minta Presiden segera bentuk Satgas tindak tambang ilegal

Anggota Komisi III DPR Abdullah meminta kepada Presiden Prabowo Subianto agar segera mengeluarkan Keputusan Presiden ...

Menko Pangan: Stok beras nasional capai jumlah tertinggi dalam 5 tahun

Menteri Koordinator (Menko) Bidang Pangan Zulkifli Hasan mengungkapkan kabar gembira terkait stok beras nasional yang ...

Bulu tangkis

Kunci sukses performa gemilang Putri Kusuma Wardani

Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia Putri Kusuma Wardani (Putri KW) mengatakan kunci suksesnya akhir-akhir ini ...

Liga Inggris

Profil Ange Postecoglou

Ange Postecoglou merupakan seorang pelatih asal Australia, yang kini memimpin Tottenham Hotspur sebagai pelatih ...

Alexander Sabar jadi Plt. Direktur Jenderal Pengawasan Ruang Digital

Menteri Komunikasi dan Digital Meutya Hafid telah menunjuk perwira tinggi Polri Brigadir Jenderal Polisi (Brigjen Pol) ...

PT Timah-XGI berkolaborasi mendukung "Asta Cita" Presiden Prabowo

PT Timah Tbk bersama Xinyi Glass Indonesia (XGI) berkolaborasi mendukung Program Asta Cita Presiden Republik Indonesia ...