#otorita ikn

Kumpulan berita otorita ikn, ditemukan 1.453 berita.

IKN jadi percontohan penataan organisasi di RI

Lembaga setingkat kementerian, yakni Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN), diyakini akan menjadi organisasi percontohan ...

Balikpapan dan Samarinda jadi poros segitiga bersama IKN

Kota Balikpapan, Samarinda, dan Ibu Kota Kota Nusantara (IKN) akan menjadi kota segitiga dalam poros IKN, karena ...

APJII mendukung investasi infrastruktur digital di IKN Nusantara

Ketua Umum Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII) Muhammad Arif mendukung penuh rencana pemerintah yang ...

Kadin ajak investor bangun IKN Nusantara

Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Arsjad Rasjid mendorong peran investor dalam dan luar negeri ...

Pindahan Ibu Kota

Presiden Jokowi terima kesiapan Tony Blair bantu promosikan IKN

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menerima pernyataan kesiapan mantan Perdana Menteri Inggris, Tony Blair, yang ...

Kepala OIKN sebut investasi di IKN merupakan peluang langka

Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) Bambang Susantono menyatakan kesempatan berinvestasi di IKN dan kawasannya ...

Ketua MPR: PPHN jadi peta jalan pembangunan IKN agar tetap berjalan

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mengatakan Pokok-Pokok Haluan Negara (PPHN) merupakan peta jalan pembangunan jangka ...

Pindahan Ibu Kota

Presiden Jokowi "todong" komitmen investasi Ciputra Group di IKN

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) "menodong" petinggi perusahaan properti Ciputra Group mempertanyakan ...

Pindahan Ibu Kota

Presiden Jokowi yakin akan rayakan HUT Ke-79 RI di IKN

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meyakini bahwa bangsa Indonesia akan bisa merayakan Hari Ulang Tahun Ke-79 Kemerdekaan ...

Otorita IKN gelar jajak pasar pekan ini

Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) melakukan kerja sama dengan Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia dalam pekan ...

Infografik

Profil pejabat tinggi Badan Otorita IKN

Kepala Otorita Ibu Kota Negara (IKN) Bambang Susantono melantik lima pejabat tinggi madya Otorita IKN, Kamis (13/10). ...

Artikel

Melindungi Suku Balik di Ibu Kota Nusantara

Suku Balik adalah penduduk yang tinggal di kawasan inti Ibu Kota Negara atau IKN Indonesia Baru bernama Nusantara di ...

Pengisian organisasi OIKN melalui penugasan presiden dan seleksi

Pengisian jabatan pada organisasi Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) dilakukan dengan dua pola, yakni melalui penunjukan ...

KemenATR: PP insentif HGB 80 tahun di IKN ditargetkan selesai Oktober

Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) menargetkan pembuatan Peraturan Pemerintah (PP) ...

Menteri ATR: Insentif HGB 80 tahun di IKN untuk tarik investor

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Hadi Tjahjanto menegaskan rencana pemberian ...