#orbit rendah

Kumpulan berita orbit rendah, ditemukan 93 berita.

Modi : India ukir terobosan besar dengan tembak jatuh satelit

Perdana Menteri Narendra Modi, Rabu, mengatakan India berhasil menembak jatuh satelit di luar angkasa dengan peluru ...

Stres perjalanan luar angkasa picu aktivasi virus pada astronaut

Stres akibat penerbangan luar angkasa dapat melemahkan sistem imunitas tubuh pada astronaut dan membangkitkan lagi ...

Satelit Nusantara Satu diluncurkan bersama misi pendaratan Bulan Israel

Pagi ini SpaceX dan roket Falcon 9 meluncurkan tiga pesawat ruang angkasa, termasuk Satelit Nusantara Satu dan ...

SpaceX luncurkan misi rahasia Zuma

SpaceX meluncurkan kargo rahasia pemerintah Amerika Serikat (AS) yang dikenal dengan nama Zuma, misi yang sifatnya -- ...

SpaceX tunda peluncuran misi rahasia Zuma

SpaceX pada Kamis waktu setempat menunda peluncuran muatan rahasia pemerintah Amerika Serikat (AS) yang dikenal dengan ...

Studi: astronaut Apollo lebih berisiko sakit jantung akibat radiasi luar angkasa

Para astronaut Amerika Serikat (AS) yang terbang dalam misi pendaratan di bulan, Apollo, tahun 1960-an dan 1970-an ...

China bidik pendaratan berawak di bulan pada 2036

China ingin mengirim astronot ke bulan pada 2036 menurut pejabat senior badan antariksa negara itu.China pada 2003 ...

Tiongkok luncurkan satelit pengamat Bumi

Tiongkok pada Selasa meluncurkan satelit observasi Gaofen-4 sebagai bagian dari proyek pengamatan Bumi.Gaofen-4 ...

Menambang bulan jadi prospek serius

Dengan perkiraan 1,6 miliar ton air es di kedua kutubnya dan elemen langka melimpah yang tersembunyi di bawah ...

Rusia uji coba roket luar angkasa baru

Rusia berhasil melakukan uji coba penerbangan roket baru yang dinamai Angara pada Rabu (9/7), kata Menteri Pertahanan ...

Minotaur V meluncurkan roket penyelidik bulan

Sebuah pesawat ruang angkasa tak berawak AS yang dimaksudkan untuk mempelajari debu bulan dibawa ke orbit rendah Bumi ...

Di manakah Phobos-Grunt akan jatuh?

Masih sangat sulit untuk ditentukan secara eksak. Itulah yang terjadi pada wahana antariksa Mars Rusia, Phobos-Grunt, ...

Stok AS Naik, Harga Minyak Mentah Merosot

Harga minyak mentah jatuh di bawah 77 dolar per barel pada Rabu waktu setempat, setelah data AS menunjukkan persediaan ...

Lapan Operasikan Stasiun Bumi di Biak

Lembaga Penerbangan dan Antariksa (Lapan) telah mengoperasikan stasiun bumi yang dibangunnya sendiri di Pulau Biak, ...

Iran Membuat Tujuh Satelit Baru

Iran kini sedang membangun tujuh satelit baru, termasuk tiga untuk posisi orbit tinggi, menteri komunikasi menyatakan, ...