#negara bagian rakhine

Kumpulan berita negara bagian rakhine, ditemukan 477 berita.

Presiden: perlu aksi nyata atasi kekerasan Myanmar

Presiden Joko Widodo mengungkapkan penyesalannya terhadap aksi kekerasan yang terjadi di negara bagian Rakhine di ...

KNPI galang dukungan pemuda internasional untuk Rohingya

Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) menyatakan prihatin dan menyesalkan atas konflik ...

GP Ansor imbau masyarakat hati-hati sikapi isu Rohingya

Gerakan Pemuda Ansor mengimbau masyarakat muslim Indonesia untuk bersikap hati-hati menyikapi krisis kemanusiaan yang ...

MPR serukan solidaritas kemanusiaan Rohingya

Ketua MPR, Zulkifli Hasan, menyerukan solidaritas kemanusiaan bagi etnis Rohingya, di negara bagian Rakhine, Myanmar, ...

KNPI galang solidaritas pemuda internasional tangani Rohingya

Dewan Pengurus Pusat (DPP) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) menggalang solidaritas pemuda internasional untuk ...

Muslim Rohingya mengungsi karena lebih 2.600 rumah di Rakhine dibakar

Lebih 2.600 rumah telah dibakar di kawasan-kawasan mayoritas dihuni warga Rohingya di bagian baratlaut Myanmar dalam ...

Presiden Erdogan sebut pembunuhan kaum Rohingya di Myanmar genosida

Presiden Turki Tayyip Erdogan mengatakan pada Jumat bahwa kematian ratusan orang Rohingya di Myanmar selama sepekan ...

Serangan tentara Myanmar tewaskan hampir 400 warga Rohingya

Cox's Bazar, Bangladesh (ANTARA News)  - Hampir 400 orang tewas dalam pertempuran di Myanmar barat laut selama ...

20 mayat anak dan wanita Rohingya terdampar di Bangladesh

Penjaga perbatasan Bangladesh pada Kamis menemukan 20 mayat perempuan dan anak-anak dari kapal yang terbalik saat ...

Nestapa Rohingya, jenazah anak-anak mengapung di sungai

Penjaga perbatasan Bangladesh hari ini menemukan 20 jenazah wanita dan anak-anak Rohingya akibat perahu yang mereka ...

Indonesia luncurkan bantuan kemanusiaan 2 juta dolar untuk Rakhine

Menteri Luar Negeri Retno LP Marsudi meluncurkan program Bantuan Kemanusiaan untuk Komunitas yang Berkelanjutan ...

Sedikitnya 18.500 warga Rohingya menyeberang ke Bangladesh

Maungdaw (ANTARA News) – Sedikitnya 18.500 warga Rohingya menyeberang ke Bangladesh sejak pertempuran terjadi di ...

Ribuan warga Rohingya lari ke perbatasan, kekerasan meluas di Myanmar

Hampir 9.000 warga Rohingya melarikan diri dari kekerasan terburuk di Myanmar dalam lima tahun belakangan, sementara ...

Kepala HAM PBB desak Myanmar menahan diri

Pejabat tinggi hak asasi manusia Perserikatan Bangsa-Bangsa meminta pihak berwenang di Myanmar pada Selasa memastikan ...

Sekjen PBB prihatin atas kematian warga sipil di Rakhine

Sekretaris Jenderal PBB Antonio Guterres sangat prihatin atas laporan tentang kematian warga sipil dalam operasi ...