#negara asing

Kumpulan berita negara asing, ditemukan 7.754 berita.

Kaops Satgas DC: Lupa Waker terlibat tiga aksi KKB di sejumlah wilayah

Kepala Operasi Satgas Damai Cartenz Kombes Faizal Rahmadani mengatakan, dari hasil penyelidikan yang dilakukan ...

Layanan perpanjangan visa di Borobudur tiga sampai lima wisatawan/hari

Layanan perpanjangan izin tinggal di Indonesia melalui visa on travel di kawasan Candi Borobudur Kabupaten Magelang, ...

Kemenkes wadahi pemenuhan tenaga kesehatan melalui forum komunikasi

Kementerian Kesehatan mengadakan Forum Komunikasi Tenaga Kesehatan guna memfasilitasi koordinasi dengan seluruh dinas ...

Produk UMKM Indonesia di bazar Thailand ramai dikunjungi

Produk usaha mikro kecil menengah (UMKM) Indonesia seperti batik, tenun dan juga kopi ramai dikunjungi oleh kalangan ...

Artikel

Melihat Rudenim Pusat Tanjungpinang bekerja

Seorang pria tampak tengah mencuci pakaian ketika pewarta ANTARA siang itu mengunjungi Rumah Detensi Imigrasi (Rudenim) ...

Korban jiwa penembakan di Bamyan, Afghanistan, bertambah jadi 6 orang

Jumlah korban yang tewas akibat penembakan di Provinsi Bamyan, Afghanistan tengah, pada Jumat (17/5) bertambah menjadi ...

Politik sepekan, Salim Said meninggal dunia hingga caleg harus mundur

Beragam peristiwa politik selama sepekan kami sajikan agar dapat dibaca kembali oleh Anda, mulai dari tokoh pers Prof. ...

Menteri Keamanan AS: Ancaman terorisme asing kembali bangkit

Menteri Keamanan Dalam Negeri Amerika Serikat Alejandro Mayorkas pada Jumat (17/5) menyatakan bahwa terorisme asing ...

Kemenkes beri tiga pesan ke Dewan Pengawas RS dan Poltekkes

Kementerian Kesehatan menyebut tiga hal yang perlu diperhatikan Dewan Pengawas Rumah Sakit dan Dewan Pengawas ...

Menparekraf-stakeholders parekraf Bali bahas isu pariwisata terkini

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf/Kabaparekraf) Sandiaga ...

World Water Forum 2024

Imigrasi perketat pengawasan WNA jelang World Water Forum Ke-10

Kantor Imigrasi Ngurah Rai di Kabupaten Badung, Bali memperketat pengawasan terhadap warga negara asing (WNA) melalui ...

Pelabuhan terbesar di China tangani 1.700 kereta kargo China-Eropa

Pelabuhan kereta Manzhouli, pelabuhan darat terbesar di China, pada tahun ini telah menangani 1.724 perjalanan kereta ...

Kemenkumham sebut ULP Sebatik cegah perlintasan ilegal di perbatasan

Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) RI menyebutkan pembukaan Unit Layanan Paspor (ULP) Sebatik dapat ...

Peresmian ULP Sebatik momentum pemberdayaan masyarakat perbatasan

Direktur Jenderal (Dirjen) Imigrasi Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) RI Silmy Karim mengatakan ...

Kemenparekraf jaga pariwisata Bali bersama pemangku kepentingan

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif menyelenggarakan Focus Group Discussion (FGD) bersama pemangku kepentingan ...