#militer asing

Kumpulan berita militer asing, ditemukan 239 berita.

Pemeriksa OPCW masuki Douma untuk periksa tuduhan penggunaan senjata kimia

Misi pencari fakta dari Organisasi bagi Pelarangan Senjata Kimia (OPCW) pada Sabtu (21/4) memasuki Kabupaten Douma ...

Vanuatu bantah jadi pangkalan militer China

Vanuatu dan China hari ini kompak membantah laporan media massa Australia bahwa Beijing ingin membangun pangkalan ...

Aljazair puji kesepakatan perujukan Misrata-Zentan di Libya

Aljazair pada Sabtu (31/3) menyambut baik perujukan yang baru saja dicapai antara dua kota besar Libya, Misrata dan ...

AS kirim enam pesawat pengintai nirawak ke Filipina

Amerika Serikat menyerahkan enam pesawat pengintai nirawak kepada sekutunya, Filipina, pada Selasa, sebagai bagian ...

AS rencanakan dukungan besar militer buat Israel

Departemen Luar Negeri AS mengumumkan akan menyediakan dana sebesar 3,3 miliar dolar AS dalam Pendanaan Militer Asing ...

Pakistan perangi teror dengan sumber daya sendiri

Kementerian Luar Negeri Pakistan pada Jumat (5/1) mengatakan di Islamabad negara itu melancarkan perang melawan ...

Pasukan irak masuki al-Qaim dalam serangan akhir terhadap ISIS

Pasukan Irak memasuki al-Qaim, salah satu wilayah terakhir tersisa di negara tersebut, yang masih dikuasai ISIS, kata ...

China luncurkan kapal induk buatan dalam negeri

China pada Rabu meluncurkan kapal induk pertama buatan dalam negeri, yang akan bergabung dengan "Liaoning", kapal ...

Timur Tengah tanpa AS dan Rusia

Serangan Amerika yang dilancarkan terhadap pusat militer Pemerintah Suriah merupakan serangan balasan terhadap serangan ...

Kendaraan tempur ringan buatan Indonesia diminati asing

"Indonesia Light Strike Vehicle (ILSV)" atau kendaraan serbu buatan Indonesia yang antipeluru diminati para pengunjung ...

ISIS lawan ofensif Mosul dengan senjata kimia?

Amerika Serikat memperkirakan ISIS menggunakan senjata kimia untuk menangkal ofensif besar-besaran Irak untuk merebut ...

PT Sritex dapat keuntungan dari keragaman spesifikasi pesanan seragam militer asing

Wakil Presiden Direktur PT Sri Rejeki Isman Tbk (Sritex), Iwan Kurniawan Lukminto, mengatakan, mereka mendapat ...

Pemerintah matangkan teknis pengamanan laut dengan Filipina

Pemerintah Indonesia sedang mematangkan teknis pengamanan wilayah perairan Sulu yang rawan tindak perompakan dan ...

Iran: penggunaan pangkalan udara oleh Rusia berakhir

Rusia menghentikan penggunaan pangkalan udara Iran untuk melancarkan serangan di Suriah, kata kementerian luar negeri ...

DPR usul gunakan "humanitarian intervention" bebaskan WNI

Anggota Komisi I DPR, Charles Honoris mengusulkan perlu adanya upaya humanitarian intervention untuk menyelamatkan ...